Headline
Senjata ketiga pemerataan kesejahteraan diluncurkan.
Tarif impor 19% membuat harga barang Indonesia jadi lebih mahal di AS.
NBA menyatakan tak berniat menghentikan sementara musim 2020-2021 walaupun tim-tim liga ini kesulitan mengatasi dampak meningkatnya kasus covid-19 dan cedera.
Pertandingan Boston Celtics melawan Miami Heat, Minggu (10/1) malam setempat, terpaksa dibatalkan karena Heat tidak memenuhi syarat minimal delapan pemain yang siap bermain setelah protokol penelusuran kontak telah memperamping kekuatan mereka.
Heat sebelumnya mengatakan guard Avery Bradley bakal absen dalam laga itu karena protokol kesehatan dan keselamatan NBA selama pandemi membuat hanya delapan pemainnya yang siap bertanding, sedangkan sembilan lainnya absen karena cedera dan menjalani protokol kesehatan.
Baca juga: NBA Tunda Pertandingan Celtics vs Heat Akibat Covid-19
“Kami sudah mengantisipasi bakal ada pertandingan yang ditunda musim ini,” kata juru bicara NBA Mike Bass kepada ESPN.
“Tak ada rencana menghentikan sementara musim ini dan kami akan terus dipandu oleh pakar-pakar kesehatan kami dan protokol kesehatan.”
Philadelphia 76ers yang menghadapi Denver Nuggets pada Sabtu juga memiliki minimum delapan pemain yang aktif karena cedera dan virus corona.
NBA sendiri sudah menunda laga Oklahoma City Thunder melawan Houston Rockets bulan lalu. (R-3)
Satu orang tewas, dua hilang setelah enam orang terseret arus dari air terjun Dillon Falls, Oregon, Amerika Serikat.
Analis Phintraco Sekuritas, Ratna Lim, memperkirakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpeluang menguat di awal pekan ini, Senin (21/7).
Pemerintahan Ekuador mengekstrasidi gembong narkoba Adolfo Macias, alias Fito, ke Amerika Serikat, sebulan setelah ia ditangkap kembali.
Pesawat Delta Air Lines terpaksa kembali ke Bandara Internatsional Los Angeles (LAX), setelah salah satu mesinnya terbakar.
ANGGOTA Komisi VI DPR RI, Rachmat Gobel, mengapresiasi dan memuji Presiden Prabowo Subianto dan tim ekonomi yang berhasil menurunkan tarif ekspor Indonesia ke Amerika Serikat.
ISRAEL dan Suriah mencapai kesepakatan gencatan senjata mendapat dukungan dari Turki, Yordania, dan negara-negara tetangga lainnya.
Studi terbaru mengungkapkan vaksinasi anak mengalami stagnasi dan kemunduran dalam dua dekade terakhir.
Diary, merek perawatan kulit (skin care) asal Bekasi, sukses menembus pasar Vietnam dan Jepang berkat inovasi produk, strategi digital, dan semangat pantang menyerah.
Produksi masker ini. bersamaan dengan produk lain seperti kopi, keripik udang dan coklat lokal membawa Worcas mendapatkan perhatian pasar domestik internasional.
Tahun 2020, sepasang peneliti India mengklaim lockdown global selama pandemi Covid-19 menyebabkan penurunan suhu permukaan bulan.
Jumlah wisman yang datang langsung ke Bali pada Januari-November 2023 sebanyak 5.782.260 kunjungan, sementara pada periode yang sama tahun 2019 sebanyak 5.722.807 kunjungan.
KETUA Satgas Covid-19 PB Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Erlina Burhan mengungkapkan bahwa human metapneumovirus atau HMPV tidak berpotensi menjadi pandemi seperti yang terjadi pada covid-19.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved