Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
MANTAN Kepala Cabang Bulog di Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, berinisial Z ditahan penyidik Kejaksaan Tinggi NTT, karena diduga terlibat korupsi beras Bulog, yang merugikan negara Rp10,7 miliar. Tersangka saat ini, ditahan di Rutan Kelas Dua B Kupang.
Dia diduga terlibat kasus tindak pidana korupsi Penyelenggaraan Cadangan Beras Pemerintah, pada Perum Bulog di Kantor Cabang Waingapu tahun anggaran 2023–2024.
Tersangka diduga telah melakukan korupsi, dengan modus hasil penjualan beras SPHP tidak disetor ke rekening Bulog. Namun, disimpan di brankas, laci meja, dan di ruang kerja salah salah asisten.
Baca juga : Kunker Ke Labuan Bajo, Jokowi Cek Ketersediaan Beras Bulog
Saat diperiksa, penyidik menemukan adanya selisih penjualan beras sebanyak lebih dari seribu ton, sehingga menyebabkan kerugian negara, lebih dari Rp10,7 miliar.
Terkait kasus ini, penyidik Kejati NTT pun telah memeriksa 20 orang saksi. Diantaranya, 12 orang dari perum bulog, dan 8 orang dari mitra RPK Bulog.
Kasi Penkum dan Humas Kejati NTT, Raka Putra Dharmana, mengatakan, penetapan tersangka ini, setelah penyidik memeriksa sejumlah saksi dan menemukan dua bukti permulaan yang cukup.
Penyidikan kasus ini, menindaklanjuti Laporan Hasil Audit Khusus, Tim Satuan Pengawasan Intern Perum Bulog, yang menemukan permasalahan selisih kurang persediaan beras di Gudang kantor cabang bulog-Waingapu. Tersangka kemudian digiring untuk ditahan di Rutan Kelas Dua B Kupang.
(Z-9)
BMKG tetapkan status SIAGA hujan ekstrem di NTT dan hujan sangat lebat di Jawa pada 19 Januari 2026 akibat Siklon Nokaen dan dua bibit siklon.
Kepala Stasiun Meteorologi Kelas II El Tari Kupang, Sti Nenot'ek, mengatakan, saat ini Bibit Siklon Tropis 97S yang berada di wilayah utara Benua Australia
ANCAMAN longsor dan fenomena tanah bergerak terus menghantui warga Kampung Waso, Desa Golo Rentung, Kecamatan Lamba Leda, Kabupaten Manggarai Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT).
PEMERINTAH Kota Kupang kembali menorehkan prestasi gemilang dalam penyelenggaraan pelayanan publik.
CUACA ekstrem berupa hujan disertai angin kencang terus melanda Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), dalam beberapa hari terakhir.
Pelayanan kesehatan yang aman dan bermutu di provinsi kepulauan
MENTERI Koordinator Bidang Pangan (Menko Pangan) Zulkifli Hasan mengatakan bahwa pemerintah menargetkan peningkatan stok cadangan beras pemerintah (CBP) hingga 2029 di angka 4 juta ton.
Aceh menjadi wilayah dengan prioritas tertinggi karena tingkat dampak bencana yang berat serta sejumlah daerah yang aksesnya sempat terputus.
MEMASUKI 2026 pemerintahan Kabinet Merah Putih terlihat sedang euforia merayakan pencapaian swasembada beras 2025.
Kerja sama dengan BRIN disebut akan menghadirkan teknologi pemeliharaan beras hasil karya dalam negeri.
Sebanyak 1,5 juta ton beras program Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) akan disalurkan untuk seluruh masyarakat Indonesia.
Di sisi distribusi, Bulog telah menyalurkan vantuan pangan sebesar 708 ribu ton sebagai perlindungan sosial bagi masyarakat rentan.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved