Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
IMIGRASI telah mendeportasi lima warga negara Pakistan dari Kota Medan, Sumatra Utara, karena telah melanggar ketentuan izin tinggal.
Kepala Divisi Keimigrasian Kemenkumham Kanwil Sumut Yan Wely Wiguna mengatakan pihaknya sudah memulangkan lima warga negara Pakistan, belum lama ini.
"Mereka dideportasi karena telah melanggar aturan keimigrasian," ungkapnya, Jumat (27/10).
Yan Wely menjelaskan, sebelum proses pemulangan, petugas imigrasi mengamankan mereka dari Skyview Setiabudi Apartemen, Kota Medan, pada 21 September 2023. Setelah itu kelimanya dibawa ke Rumah Detensi Imigrasi Medan di Belawan.
Baca juga:
> Warga Korea Ditangkap Diduga Bunuh Petugas Imigrasi di Apartemen Tangerang
> Bule Pelaku Video Asusila di Bali Dideportasi
Menurut Yan Wely, mereka masuk ke Indonesia dengan melanggar aturan keimigrasian. Kelimanya telah memberikan keterangan izin tinggal yang tidak benar.
Dari hasil pemeriksaan petugas, mereka menggunakan Izin Tinggal Terbatas (ITAS) yang dikeluarkan Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Tangerang dan masuk menggunakan Visa C313. Kelimanya dinilai terbukti melakukan pelanggaran keimigrasian dengan memberi keterangan yang tidak benar dalam memperoleh izin tinggal. Tindakan tersebut melanggar Pasal 116 jo pasal 123 huruf (a) UU Nomor 6 tahun 2011 tentang Keimigrasian.
Meski kelimanya memiliki dokumen keimigrasian yang lengkap, tetapi mereka harus dipulangkan akibat kesalahan itu. Menurut Yan Wely, kelimanya sudah dideportasi melalui Bandara Internasional Kualanamu, Deliserdang. (Z-6)
Menhan Pakistan Khawaja Asif sebut AS standar ganda: Harusnya tangkap PM Israel Netanyahu sebagai penjahat kemanusiaan, bukan culik Presiden Venezuela Maduro.
Bintang kehormatan Nishan-e-Pakistan merupakan penghargaan tertinggi yang diberikan oleh Pemerintah Pakistan kepada para pemimpin asing yang dinilai berjasa besar bagi Pakistan.
Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmen kuat Indonesia dalam mendukung kemerdekaan Palestina melalui solusi dua negara atau two state solution saat melakukan kunjungan ke Islamabad
Indonesia saat ini merupakan salah satu dari enam mitra dagang terbesar Pakistan, bersaing dengan Qatar. Nilai perdagangannya mencapai lebih dari US$4 miliar.
LEDAKAN langka di ibu kota Pakistan, Islamabad, pada Selasa (11/11) menewaskan 12 orang dan melukai 20 orang. Demikian disampaikan Rumah Sakit Institut Ilmu Kedokteran Pakistan.
PEMERINTAH Pakistan menyatakan siaga penuh setelah serangan bom bunuh diri di luar gedung pengadilan distrik Islamabad pada Selasa (11/11) menewaskan sedikitnya 12 orang.
Seluruh WNA yang diamankan terancam sanksi tegas atas pelanggaran izin tinggal dan dugaan keterlibatan dalam kejahatan siber.
PENTAGON di bawah Donald Trump menginstruksikan sekitar 1.500 personel militer aktif yang bermarkas di Alaska untuk bersiaga menghadapi kemungkinan penugasan ke Minnesota,
Wakil Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas) Republik Indonesia, Silmy Karim menegaskan bahwa kehadiran fungsi keimigrasian di pusat ekonomi seperti IWIP sangat strategis.
Kemenimipas melakukan evaluasi atas sejumlah kendala yang masih dihadapi sepanjang 2025, baik dalam aspek pelayanan, koordinasi, maupun adaptasi kelembagaan.
Imigrasi memperketat pengawasan keimigrasian di kawasan industri dan pertambangan yang melibatkan tenaga kerja asing (TKA). Operasi ini menyasar sejumlah lokasi, termasuk di PT IMIP
Ia menjelaskan, koordinasi melibatkan berbagai unsur aparat penegak hukum.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved