Headline
Koruptor mestinya dihukum seberat-beratnya.
Transisi lingkungan, transisi perilaku, dan transisi teknologi memudahkan orang berperilaku yang berisiko.
RELAWAN UKM Sahabat Sandi Bandung Raya memberikan pelatihan membuat Mie Tarik guna menciptakan peluang usaha dan lapangan kerja untuk ibu rumah tangga. Kegiatan tersebut berlangsung di Jl Haji Haris No 71 Baros, Cimahi, Jawa Barat.
Ketua UKM Sahabat Sandi Bandung Raya, Dewi Trianawati menjelaskan, pelatihan pembuatan mie tarik diselenggarakan untuk memberikan informasi sekaligus membuka ide usaha untuk masyarakat khususnya ibu rumah tangga.
"Kegiatan ini kita adakan untuk membuka peluang usaha baru, kita pilih pelatihan mie tarik karena potensi pasar mie sangat bagus. Pelatihan ini kita yakini akan membuka peluang usaha sangat besar karena mie begitu banyak peminatnya dan di sajikan dengan berbagai resep," kata Dewi, dalam keterangannya, Selasa (31/1/2023).
Dewi mengungkapkan pelatihan yang digelar sangat berdampak baik untuk para peserta, pasalnya pelatihan tersebut selaras dengan program Sandiaga yang ingin membuka peluang usaha untuk masyarakat seluas-luasnya.
"Pelatihan ini bagi peserta sangat bermanfaat, selama ini mereka menganggap membuat mie harus dengan alat sulit, maka kita berikan solusi membuat mie tarik tanpa alat. Pelatihan ini sangat selaras dengan program Pak Sandi untuk membuka peluang usaha seluas-luasnya," ungkap Dewi.
Any Haryani, peserta pelatihan bercerita ia ingin mengikuti pelatihan tersebut karena ingin mengetahui teknik pembuatan mie. Selain itu pelatihan tersebut juga sebagai wadah motivasi masyarakat dan bisa memperluas relasi sesama UMKM pemula.
Saya Ingin tahu teknik pembuatan mie tarik yang tepat, saya juga dapat tambahan ilmu, bisa memotivasi untuk membuat peluang usaha baru, dan tentunya mengembangkan jaringan market," kata Any. (OL-13)
Baca Juga: Relawan SandiUno Latih Masyarakat Desa Berwirausaha dengan ...
PT Pelabuhan Indonesia (Persero) menghadirkan vending machine berisi produk usaha mikro dan kecil (UMKM) di Pelabuhan Ajibata, Danau Toba,
Selain mendorong kebugaran dan kebiasaan olahraga masyarakat, sektor ekonomi juga dipastikan bergerak.
Jambore Koperasi dan UMKM Expo BMC 2025 merupakan wujud komitmen pemerintah daerah mendukung pertumbuhan dan pemberdayaan koperasi serta UMKM.
INDRAMAYU tak hanya terkenal dengan kelezatan mangganya, tapi kini juga menjadi saksi tumbuhnya semangat wirausaha baru di kalangan ibu-ibu rumah tangga.
Sosialisasi ini bertujuan memberikan wawasan mengenai pentingnya identifikasi dan pengelolaan risiko dalam menjalankan usaha, terutama di sektor kuliner.
Kegiatan yang dipadati ribuan warga ini disambut antusias oleh pelaku UMKM yang membuka lapak di sepanjang area bebas kendaraan tersebut.
Direktur PT Forestcitra Sejahtera (Mutu Institute), Wahyu Riyadi, hadir memberikan sambutan dengan penuh semangat.
Kegiatan ini sejalan dengan salah satu program prioritas Kemendikdasmen, yaitu Pembelajaran Koding dan Kecerdasan Artifisial atau Koding dan KA.
Kecamatan Ile Ape merupakan salah satu kawasan ring satu atau kawasan terdekat dari Gunung Api Ile Ape (Lewotolok).
Sepuluh pelatihan itu terbuka bagi siapa saja, tidak hanya untuk ASN Kemenag juga untuk guru sekolah, santri, mahasiswa, dan juga masyarakat umum.
Program Sinergi Mengajar terbukti mampu menjawab isu-isu ketenagakerjaan yang sebelumnya cukup dominan di area tersebut.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved