Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
KEPALA Inspektorat Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah Sapto meminta kepada kepala sekolah (kepsek) se-Kalimantan Tengah untuk memiliki pembukuan yang rapi dari penggunaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS).
Ia menyebut masih ada beberapa sekolah yang memiliki pembukuan dana BOS tidak teratur padahal sudah ada aturannya.
"Kita tidak ingin ada temuan di sekolah terkait pembukuan dana BOS. Padahal, kesalahan hanya kurang teratur dan rapi," ujar Sapto, Rabu (13/3).
Baca juga: 2.678 Orang Guru Honor Baru Disebar ke Pedalaman Kalteng
Pun jika ada dana bantuan lain, maka pembukuannya harus lah baik. Hal ini akan memudahkan petugas yang memeriksa. Sementara itu, Sapto juga menyampaikan perihal penempatan guru honor baru di daerah pedalaman. Untuk guru honorer SMA/SMK akan digaji sesuai UMP.
"Ini baru kita usulkan mudah-mudahan disetujui," tuturnya.(OL-5)
Sebagian siswa cenderung terlalu dimanja dan setiap persoalan kecil dilaporkan kepada orang tua, bahkan berujung pada kriminalisasi guru.
KEGELISAHAN guru terhadap kehadiran teknologi di ruang kelas kerap dianggap sebagai gejala baru.
Guru dan mahasiswa dilibatkan dalam pendidikan gizi di sekolah penerima MBG untuk meningkatkan kesadaran nutrisi dan mengoptimalkan konsumsi makanan siswa.
Saat harga tiket masuk ke museum murah saja, faktanya minat publik untuk wisata edukasi masih rendah.
MENTERI Pendidikan Dasar dan Menengah, Abdul Mu’ti, mengatakan kementeriannya memberikan bantuan kepada ribuan guru korban bencana Sumatra berupa banjir bandang.
INDONESIA ialah negeri yang tak terpisahkan dari dinamika alamnya.
Bantuan ini adalah wujud nyata dari nilai-nilai gotong royong dan rasa persaudaraan yang tertanam kuat sesuai falsafah Huma Betang.
Gubernur menjelaskan, penyaluran akan dilakukan secara proporsional ke tiga provinsi terdampak.
BMKG Kalimantan Tengah (Kalteng) memprakirakan adanya potensi hujan lebat dan petir yang diakibatkan cuaca ekstrem, terutama Kabupaten Murung Raya, Kapuas bagian utara, dan Barito Utara.
KALIMANTAN Tengah (Kalteng) mendapat penghargaan Empowerment of Algriculture & Food Self-Sufficiency dalam Program Lumbung Pangan Nasional pada ajang Indonesia Kita Awards 2025 yang digagas oleh Garuda TV.
WAKIL Gubernur Kalimantan Tengah Edy Pratowo merespons penurunan alokasi dana transfer dan Dana Bagi Hasil (DBH) yang dialami pemerintah daerah provinsi maupun kabupaten/kota.
Rekaman video yang beredar memperlihatkan dua unit alat berat dikerahkan untuk membongkar lantai jembatan yang rusak.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved