Headline
Setelah menjadi ketua RT, Kartinus melakukan terobosan dengan pelayanan berbasis digital.
Setelah menjadi ketua RT, Kartinus melakukan terobosan dengan pelayanan berbasis digital.
F-35 dan F-16 menjatuhkan sekitar 85 ribu ton bom di Palestina.
PEMPROV DKI Jakarta melalui Dinas Kesehatan akan melakukan program pelepasan nyamuk aedes aegepty ber-wolbachia. Hal itu dilakukan salah satunya untuk menekan angka demam berdarah dengue (DBD) di Jakarta.
Adapun prosesnya, Dinkes Akan menyebar sebanyak 800 ember berisikan jentik nyamuk ke rumah-rumah warga maupun fasilitas umum dan sosial dengan berjarak 50 meter antar bangunan.
Masyarakat diminta untuk menjadi orang tua asuh sementara hingga telur tersebut menetas menjadi nyamuk berwolbachia.
Baca juga : Waspada, Anak Usia 5-14 Tahun Terbanyak Kena Demam Berdarah
Program pertama akan dilakukan di RW 07 Kelurahan Kembangan Utara, Kecamatan Kembangan, Jakarta Barat pada Jumat 4 Oktober 2024.
Kepala Dinas Kesehatan, Ani Ruspitawati menegaskan masyarakat yang diminta untuk menjadi orang tua asuh menerima program tersebut secara sukarela.
"Sebetulnya di Jakarta belum pernah ada riwayat penolakan ya, tapi memang kita memastikan dulu bahwa masyarakat itu paham betul terkait implementasi ide itu," jelasnya kepada awak media, Rabu (25/9).
Ia mengatakan, pihaknya sudah melakukan sosialisasi secara masif dan telah membuat survei memastikan bahwa masyarakat sudah siap dengan hal itu.
"Jadi bukan karena ada penolakan sebetulnya, tapi justru karena kami ingin program ini berjalan dengan baik, smooth, tidak ada penolakan yang nanti mengganggu implementasi programnya," jelas Ani. (S-1)
Pelajari cara efektif mencegah nyamuk berkembang biak di pekarangan rumah dengan langkah 3M, tanaman pengusir, dan tips alami lainnya
Virus ini dapat masuk ke tubuh manusia lewat perantara nyamuk Aedes aegypti maupun Aedes albopictus.
PEMERINTAH Kabupaten Paser, Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) mengeluarkan surat edaran peringatan waspada, sehubungan meningkatnya kasus demam berdarah dengue (DBD)
Jika jus jambu sudah terbukti secara ilmiah menaikkan trombosit, terapi dengue sudah sejak lama akan menggunakan jus ini.
Bila anak tak menyukai jus buah, orang tua sebaiknya tidak memaksakan meminum jus buah tertentu misalnya jus jambu yang kadang dipercayai bagus untuk pasien dengue.
Masyarakat diminta melakukan tindakan 3M, dengan membersihkan wadah-wadah yang bisa menampung genangan air bersih sebagai tempat nyamuk bersarang.
Kisah sukses pemanfaatan teknologi tersebut telah dilaporkan dari Yogyakarta. Hasilnya dapat menurunkan 77% kasus demam dengue dan menurunkan potensi rawat inap hingga 86% pada 2022
Tantangan kedokteran tropis di Indonesia kian meningkat, terutama pasca pandemi covid-19 yang mempercepat penyebaran penyakit menular
Data menunjukkan terjadi peningkatan dari 392 kasus pada tahun 2023 menjadi 871 kasus dengan 14 kematian pada tahun 2024.
NYAMUK Wolbachia merupakan teknologi yang aman dan efektif untuk mengurangi penularan virus demam berdarah dengue (DBD).
Peneliti Riris Andono Ahmad mengatakan pelepasan nyamuk Aedes aegypti ber-Wolbachia dapat menurunkan bahkan peluang peningkatan bahaya demam berdarah dengue (DBD) dalam 30 tahun mendatang.
Di Jakarta Barat ada peningkatan kasus DBD pada bulan Ferburari 2024 dan puncaknya pada Apri 2024 dengan kasus sebanyak 799 kasus
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved