Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
WAKIL Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria memastikan Pemprov DKI mengikuti arahan pemerintah pusat dalam hal harga minyak goreng. Pemprov DKI bersama pemerintah pusat memastikan akan terus berupaya agar dapat memenuhi kebutuhan masyarakat.
"Kami DKI Jakarta juga terus berusaha memastikan kebutuhan minyak goreng stoknya tersedia," ujarnya di Balai Kota, Senin (24/1).
Ia juga menegaskan Pemprov DKI akan melakukan operasi pasar minyak goreng yang dilakukan oleh BUMD pangan yakni Perumda Pasar Jaya. Operasi pasar ini akan dilakukan di beberapa lokasi yang sudah ditentukan.
"Kedua terkait harga juga demikian kami terimakasih sudah diputuskan oleh pemerintah terkait harga minyak goreng," katanya.
"Ketiga, terkait masih ada beberapa tempat yang masih kekurangan ini menjadi evaluasi kita untuk kita pastikan stoknya ada di kami terus nanti berkoordinasi dan terus diupayakan dilakukan operasi pasar di beberapa tempat," ucap Riza.
"Tidak hanya memastikan ketersediaannya tapi juga harganya agar terjangkau," kata politikus Partai Gerindra itu.
Ia pun turut prihatin karena sebelumnya, harga minyak goreng kelapa sawit melonjak tajam hingga menyulitkan baik ibu rumah tangga hingga para pengusaha makanan. Padahal di sisi lain, Indonesia termasuk penghasil kelapa sawit yang besar di samping Malaysia.
"Tapi kita pastikan kita dapat memenuhi kebutuhan masyarakat," tegasnya. (Put/OL-09)
Komoditasnya antara lain beras premium Pamanukan, beras premium Anak Daro Rp16.350 per kg, minyak goreng MinyaKita kemasan botol Rp18.000 per liter, serta gula Rosebrand.
Dari hasil pemantauan di pasar, harga masih relatif stabil dan terjangkau
Sejumlah komoditas sempat mengalami kenaikan harga, salah satunya cabai rawit merah yang sebelumnya menembus kisaran Rp80 ribu per kilogram.
Bulan ini diprediksi terdapat panen cabai merah sekitar 14.496 ton yang tersebar di Sukabumi, Cianjur, Bandung, Garut, Tasikmalaya, Majalengka, dan Bandung Barat.
Pemerintah Kota Banda Aceh bersama PT Pertamina (Persero) menggelar operasi pasar gas bersubsidi dengan menyediakan 2.000 tabung.
Pemprov Kalteng menggelar pasar murah di seluruh kabupaten dan kota sebagai upaya stabilisasi pasokan dan harga pangan.
Letaknya yang strategis di samping JIS menjadikannya salah satu titik potensial untuk pengembangan wisata urban di Jakarta Utara.
Menurut Pramono, dengan dukungan konektivitas tersebut, penyelenggaraan kegiatan berskala besar di JIS dan Ancol akan lebih mudah dijangkau masyarakat.
PEMERINTAH Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta selaku pemegang saham mayoritas melakukan perubahan pada susunan Dewan Komisaris Transjakarta
Pemprov DKI Jakarta terapkan WFH dan PJJ akibat cuaca ekstrem Januari 2026. Simak durasi kebijakan dan aturan lengkap dari Gubernur Pramono Anung.
PEMERINTAH Provinsi DKI Jakarta mengimbau pekerja swasta dan aparatur sipil negara (ASN) di DKI Jakarta menerapkan work from home atau bekerja dari rumah akibat cuaca ekstrem yang melanda DKI
Dinas Bina Marga sebenarnya sudah mengenal dan mulai menggunakan material beton porus maupun aspal porus yang memiliki kemampuan menyerap air.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved