Headline
Mantan finalis Idola Cilik dan kreator konten juga memilih menikah di KUA.
Mantan finalis Idola Cilik dan kreator konten juga memilih menikah di KUA.
Ketegangan antara Thailand dan Kamboja meningkat drastis sejak insiden perbatasan
PT MRT Jakarta menutup operasional dan layanan di Stasiun Bundaran HI khusus hari ini. Hal itu dilakukan guna mengantisipasi agar fasilitas MRT tak terdampak aksi unjuk rasa yang hingga sore ini masih berlangsung.
Massa pendemo yang merupakan mahasiswa masih memadati jalan protokol.
"Kami umumkan bahwa perjalanan kereta MRT dari Stasiun MRT Bundaran HI akan berakhir pada pukul 17.41," kata Kepala Divisi Corporate Secretary PT MRT Jakarta (Perseroda) Muhamad Kamaluddin, Selasa (20/10).
Baca juga : Ada Demo Tolak UU Ciptaker, Layanan Trans-Jakarta Setop Sebagian
Sementara itu, MRT akan tetap beroperasi sampai pukul 22.00 WIB tapi melayani hanya sampai Stasiun Dukuh Atas.
"Setelah keberangkatan 17.41 WIB, layanan stasiun MRT Bundaran HI akan ditutup dan layanan MRT malam ini hanya dimulai dari Stasiun MRT Dukuh Atas hingga Lebak Bulus dan sebaliknya hingga jam operasional MRT Jakarta berakhir malam nanti," jelasnya.
Sebelumnya, pada demo menentang pengesahan Omnibus Law UU Cipta Lapangan Kerja yang terjadi pada Kamis, 8 Oktober lalu, beberapa bagian stasiun MRT ikut terdampak aksi yang berujung ricuh. Kaca-kaca pintu masuk pecah dan beberapa plafon mengalami kerusakan.(OL-7)
Unjuk rasa tersebut merupakan reaksi terhadap operasi penangkapan besar-besaran yang dilakukan Lembaga Imigrasi dan Bea Cukai (ICE) terhadap para migran tidak berdokumen.
Wakil Gubernur California, Eleni Kounalakis, berencana mengajukan gugatan hukum atas keputusan Presiden Donald Trump yang mengerahkan Garda Nasional.
Penegak hukum di Los Angeles bersiap menghadapi malam yang penuh ketegangan usai demonstrasi terkait penggerebekan imigrasi.
Wali Kota LA, Karen Bass, mengatakan tidak ada kebutuhan menurunkan pasukan federal dan kehadiran Garda Nasional menciptakan kekacauan yang disengaja.
LAPD menyatakan unjuk rasa di luar Pusat Penahanan Metropolitan sebagai perkumpulan ilegal dan mengizinkan penggunaan peluru tak mematikan.
Penyidik mengatakan Mohammed Sabry Soliman merencanakan pelemparan bom molotov ke demonstran pawai untuk sandera Israel, selama satu tahun.
PENAIKAN rerata Upah Minimum Provinsi (UMP) 2025 yang ditetapkan pemerintah sebesar 6,5% tak akan berdampak banyak pada peningkatan kesejahteraan buruh atau masyarakat
Pihaknya bakal mematuhi hasil putusan Mahkamah Konstitusi (MK) bernomor 168/PUU-XX1/2023 yang memerintahkan agar kluster ketenagakerjaan dikeluarkan dari Undang-Undang Cipta Kerja
Kenaikan upah pada 2025 diyakini akan menentukan perekonomian di tahun depan.
Terdapat beberapa hal yang dibicarakan dari dialog tersebut, di antaranya terkait tidak adanya kewajiban untuk menetapkan kenaikan upah minimum 2025 pada 21 November 2024
Aturan mengenai upah minimum pekerja belum dapat dipastikan kapan akan terbit. Itu karena formulasi penghitungan upah masih dalam pembahasan.
Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Putih Sari menyambut baik sikap pemerintah yang responsif terhadap putusan MK soal UU Cipta Kerja
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved