Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
Sejumlah ruas jalan di Jakarta mengalami kemacetan pagi ini pada masa Pembatasan Sosial Berskala Besar Transisi kenormalan baru.
Dari pantauan langsung mediaindonesia.com, ruas jalan Permata Hijau, Jakarta Barat, terpantau ramai lancar di sekitar pukul 08.00-10.00 WIB, Kamis (2/7).
Kendaraan roda dua serta mobil yang mengarah ke Kemang terpantau ramai lancar sekitar pukul 08.00 WIB. Sementara kendaraan yang mengarah ke Blok M lancar.
Kepadatan terjadi di ruas jalan Fatmawati, tepatnya di perempatan lampu merah Fatmawati. Mobil yang melintas berjalan perlahan dengan kecepatan sekitar 20 sampai 30 kilometer per jam.
Para pengendara terlihat disiplin menggunakan masker sesuai dengan protokol kesehatan covid-19.
Kendaraan roda dua terpantau menumpuk di ruas jalan Fatmawati. Sementara kendaraan roda empat mengular dan jalan perlahan dari Bangka menuju ke Kemang.
Baca juga: Kalah Gugatan Penutupan Diskotek, Pemprov DKI Berniat Banding
"Cukup menguras waktu. Jalanan mulai macet lagi. Seharusnya yang diperbolehkan keluar itu yang betul-betul kerja saja," ujar pria yang bekerja sebagai desain grafis.
Pembukaan kembali aktivitas perkantoran menjadi salah satu penyebab terjadinya kepadatan di ruas protokol Jakarta.
Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Sambodo Purnomo Yogo mengakui bahwa arus lalu lintas saat ini memang sudah mendekati masa sebelum pandemi covid-19.
"Beberapa ruas jalan utama di Jakarta dan kota-kota penyangga mengalami kemacetan khususnya pada jam sibuk pagi dan sore hari," kata Sambodo, Kamis (2/7).
OLeh karena itu, Sambodo mengimbau masyarakat agar tidak bepergian jika tak memiliki kepentingan, misalnya bekerja. (OL-14)
PETUGAS gabungan melakukan Modifikasi Cuaca (OMC) di wilayah Jakarta dan sekitarnya dengan menyebarkan bahan semai sebanyak 8 kuintal Kalsium Oksida (CaO), Jumat (23/1)
Pemprov DKI Jakarta terapkan WFH dan PJJ akibat cuaca ekstrem Januari 2026. Simak durasi kebijakan dan aturan lengkap dari Gubernur Pramono Anung.
DI tengah harga daging sapi yang naik di sejumlah pasar tradisional, Perumda Dharma Jaya menegaskan akan menjaga keterjangkauan daging sapi bagi masyarakat Jakarta.
Pelajari cara efektif menghindari titik banjir di Jakarta. Dari daftar ruas jalan rawan hingga aplikasi pantau real-time untuk perjalanan aman.
OMC menjadi salah satu langkah mitigasi nonstruktural Pemprov DKI untuk mengurangi potensi hujan ekstrem yang dapat memicu banjir dan genangan, terutama di wilayah padat dan rawan.
Ia menyatakan, keberadaan Persija dengan basis suporter besar menjadikan klub tersebut sebagai aset strategis bagi kerja sama komersial.
SEBANYAK 109 tiang monorel di Jalan Rasuna Said, Jakarta akan dibongkar. Dinas Bina Marga DKI Jakarta berharap pembongkaran tiang monorel itu dapat memecah kemacetan.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta diminta tidak mengabaikan aspek sosialisasi kepada masyarakat.
Hindari kemacetan saat libur Nataru dengan aplikasi pantau kemacetan lalu lintas terbaik. Cek kondisi jalan dan rute alternatif secara real-time.
Haidar Yaafi menegaskan bahwa problem lalu lintas di Jakarta, Surabaya, Medan, dan kota metropolitan lainnya tidak bisa diatasi hanya dengan pelebaran jalan atau rekayasa fisik semata.
Inner London Congestion Zone, Orchard-CBD Singapura dan Central Stockholm menjadi contoh bagaimana tarif diberlakukan untuk menahan volume kendaraan yang memasuki kawasan padat.
Laporan Bank Dunia tahun 2019 memperkirakan total kerugian akibat kemacetan di Indonesia mencapai lebih dari US$4 miliar setiap tahun.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved