Headline
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.
LIBANON mengatakan akan mengajukan keluhan ke Dewan Keamanan (DK) PBB terkait penculikan warga Libanon oleh Israel.
Seorang warga Libanon diculik pada Jumat (1/11) dalam operasi angkatan laut Israel di Batroun, sekitar 30 kilometer utara Beirut.
Pihak berwenang Libanon mengatakan bahwa korban penculikan ialah seorang kapten laut. Namun mereka menyangkal bahwa dia seorang komandan Hizbullah.
Pernyataan dari kantor Perdana Menteri Najib Mikati mengatakan bahwa perdana menteri tersebut menginstruksikan Menteri Luar Negerinya Abdullah Bouhabib untuk mengajukan pengaduan ke PBB atas penculikan tersebut.
Pernyataan itu mengatakan Mikati menghubungi Panglima Angkatan Darat Jenderal Joseph Aoun untuk diberi pengarahan mengenai penyelidikan yang sedang berlangsung mengenai kasus tersebut.
Sementara itu, Kementerian Kesehatan Libanon melaporkan bahwa serangan udara Israel menewaskan sedikitnya 71 orang dan melukai 169 lain pada Jumat.
Pernyataan kementerian mengatakan kematian baru ini menjadikan jumlah orang tewas dalam serangan Israel di negara itu sejak Oktober 2023 menjadi 2.968 orang, sementara 13.319 lainnya terluka. (TRTWorld/Z-2)
PRESIDEN Iran Masoud Pezeshkian mengeklaim bahwa Israel berusaha membunuhnya dengan menyerang wilayah tempat ia sedang mengadakan pertemuan.
PRESIDEN Iran Masoud Pezeshkian mengungkap bahwa dirinya menjadi sasaran upaya pembunuhan oleh Israel selama konflik 12 hari antara kedua negara yang terjadi pada pertengahan Juni lalu.
Menteri Pertahanan Israel mengusulkan pemindahan massal warga Gaza ke kamp tertutup di Rafah.
KELOMPOK aktivis Palestine Action dilaporkan meluncurkan situs web rahasia bernama Direct Action Training untuk merekrut anggota baru.
TONY Blair Institute dikaitkan dengan proyek yang dikecam luas karena mengusulkan pembersihan etnis di Jalur Gaza dengan melibatkan pembangunan kembali daerah kantong pantai itu.
Hamas menginginkan adanya jaminan penarikan penuh pasukan Israel dari wilayah Gaza serta kesepakatan gencatan senjata permanen.
PELAPOR khusus PBB meminta negara-negara memutus semua hubungan perdagangan dan keuangan dengan Israel. Pasalnya, hubungan itu disebutnya sebagai ekonomi genosida.
PELAPOR Khusus PBB untuk wilayah pendudukan Palestina, Francesca Albanese, menghadapi pembatalan mendadak saat dijadwalkan menyampaikan pidato publik di Bern, Swiss.
Pelapor Khusus PBB, Francesca Albanese, dalam laporannya menyebut sedikitnya 48 perusahaan yang diduga membantu operasi militer dan sistem pendudukan Israel.
IRAN menolak klaim pembenaran AS atas serangan Negeri Paman Sam terhadap fasilitas nuklir Iran yang disebut Washington sebagai pembelaan diri kolektif.
Antonio Guterres pada (28/6) waktu setempat menyambut baik penandatanganan kesepakatan damai yang digelar sehari sebelumnya antara Republik Demokratik Kongo (DRC) dan Rwanda.
TAK terasa Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memasuki usia ke-80 tahun dengan menghadapi badai kritik di tengah krisis legitimasi dan keterbatasan anggaran.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved