Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PRESIDEN Ukraina Volodymyr Zelensky berencana merombak kepemimpinan militer dan politik Ukraina.
Rusia dan Ukraina melakukan pertukaran ratusan tawanan perang, sepekan setelah penembakan jatuh pesawat.
Rusia menuduh Ukraina menembak jatuh pesawat transport militer yang membawa puluhan tawanan Ukraina menuju pertukaran tawanan.
Presiden Ukraina, Volodymyr Zelensky, mengecam Rusia atas tuduhan bahwa Kyiv menembak jatuh pesawat militer yang membawa tawanan perang Ukraina.
Gelombang serangan rudal Rusia di Kyiv dan kota-kota Ukraina menewaskan 18 orang dan melukai ratusan.
Volodymyr Zelensky mendesak negara-negara Barat menambah sanksi terhadap Rusia dan Presiden Vladimir Putin.
SEDIKITNYA 11 orang, termasuk lima anak-anak, tewas akibat serangan rudal Rusia di Kota Pokrovsk, Ukraina Timur, pada hari Sabtu (6/1).
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky bersumpah melampiaskan kemarahan terhadap pasukan Rusia pada 2024.
Bantuan keuangan memainkan peran penting bagi Ukraina untuk memukul mundur pasukan Rusia yang menyerbu perbatasannya.
SETIDAKNYA 53 orang terluka pada Rabu (13/12), dalam serangan rudal Rusia semalam di ibu kota Ukraina, Kyiv.
Volodymyr Zelensky mendapatkan kado dari Joe Biden. Kado itu berupa pemberian sanksi ekonomi dan diplomatik bagi perusahaan dan individu yang gagal memberikan bantuan bagi Kyiv.
Joe Biden memastikan kepada Presiden Volodymyr Zelensky bahwa Amerika Serikat tidak akan meninggalkan Ukraina dalam perjuangannya melawan Rusia.
Volodymyr Zelensky dengan penuh semangat memohon dukungan militer terus-menerus dari Amerika Serikat dalam pidatonya di Washington.
Volodymyr Zelensky akan ke Washington, Selasa, bertemu dengan Presiden Joe Biden dan berbicara di hadapan Senator Republik agar mengalokasikan lebih banyak dana untuk melawan Rusia.
Presiden Joe Biden mengundang Presiden Ukraina, Volodymyr Zelensky, ke Gedung Putih, Selasa, di tengah peringatan pemerintah dana bantuan untuk Ukraina akan habis.
MENTERI Pertahanan AS Lloyd Austin melakukan kunjungan mendadak ke Kyiv, Ukraina dan menyerahkan paket bantuan militer baru untuk Ukraina senilai US$100 juta.
Menteri Luar Negeri Inggris, David Cameron, berjanji menjaga dukungan militer bagi Ukraina selama kunjungan kejutan ke Kyiv.
Dalam penyelidikan Washington Post dan Der Spiegel menyebutkan pejabat militer senior Ukraina berperan kunci dalam sabotase pipa gas Nord Stream di Laut Baltik tahun lalu.
Presiden Ukraina mengatakan tahun depan belum menjadi saat yang tepat untuk pemilu, karena waktu bagi negara bersatu melawan invasi Rusia.
KONFLIK Rusia-Ukraina yang luas tetap statis selama hampir satu tahun, meskipun ada serangan balasan Kyiv yang banyak digembar-gemborkan negara-negara Barat.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved