Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
KEJAKSAAN agung (Kejagung) terus melakukan pemeriksaan saksi terkait kasus dugaan tindak pidana korupsi dalam pengelolaan tata niaga komoditas timah
ICW mendesak agar 78 pegawai KPK yang terlibat skandal pungutan liar (pungli) di rumah tahanan (rutan) KPK untuk dipecat dan disanksi pidana.
Rektor Universitas Pancasila berinisial ETH telah dinonaktifkan dari jabatannya. Langkah tegas itu dilakukan menyusul adanya dugaan kasus pelecehan seksual yang ia lakukan.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mendalami kasus dugaan rasuah dalam pengadaan kelengkapan rumah jabatan di DPR. Pihak Badan Urusan Rumah Tangga (BURT) DPR berpeluang dipanggil.
Kasus dugaan pelecehan seksual yang dilakukan oleh Rektor Universitas Pancasila berinisial E terhadap karyawannya masih terus dilakukan penyelidikan.
Komite Fatwa Produk Halal akan merespons dan mengantisipasi pertanyaan dari para pelaku usaha terkait kasus hukum baru yang berhubungan dengan produk halal yang berkembang cepat.
Timnas Amin menilai soal pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) soal pelaporan setiap dugaan pelanggaran Pemilu 2024 tak tepat.
TERUNGKAPNYA kasus surat suara untuk pemilihan presiden di Kabupaten Bogor pada pemungutan suara Rabu (14/2) ,sudah tercoblos mendapat reaksi beragam.
RIBUAN saksi calon presiden (capres) Anis Baswedan dan calon wakil presiden (cawapres) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin (Amin) siap mengawal kemenangan suara Amin di TPS kawasan Babel.
Dapur yang dinamakan Dapur Rakyat Halal (DRH) Amin itu nantinya akan menyediakan makan siang bagi para saksi Amin yang bertugas di tiap tempat pemungutan suara (TPS).
Polda Metro Jaya telah meminta keterangan 20 saksi terkait kematian anak Tamara Tyasmara di dalam kolam renang, Duren Sawit, Jakarta Timur.
POLDA Metro Jaya hingga saat ini memeriksa 10 orang saksi terkait kasus kematian anak artis Tamara Tyasmara.
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mendalami dugaan rasuah pengadaan dan penyediaan financing untuk project data center di PT Sigma Cipta Caraka.
Polda Metro Jaya, hari ini, Senin (5/2), memeriksa Tamara Tyasmara terkait kasus kematian anaknya, Dante (6), yang diduga tenggelam di kolam renang kawasan Duren Sawit, Jakarta Timur.
Abraham juga menekankan pentingnya para saksi agar tidak meninggalkan TPS. Pasalnya, kebiasaan dalam pemilu sebelumnya, para saksi hanya masuk ke TPS untuk absen. Setelah itu, mereka keluar.
SELAIN hari pemungutan suara pada 14 Februari 2024, perhitungan suara dianggap merupakan titik krusial dalam proses pemilihan umum (pemilu)
Pada Pilpres 2024 pihaknya menerapkan saksi berlapis. Dia menyebut, kesaksian berlapis mutlak harus dilakukan untuk mengawal pemilu yang jujur dan adil.
Ali enggan memerinci lebih lanjut nama-nama saksi yang sudah dimintai keterangan. Namun, penyidik tengah menyusun keterangan mereka untuk melengkapi berkas perkara.
KASUS kematian Iwan Budi Prasetyo, saksi kasus dugaan korupsi yang jasadnya ditemukan dimutilasi dan dibakar di lahan kosong Marina, Kota Semarang, akan kembali diangkat.
KUBU pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar alias Cak Imin (Amin) menggaungkan gerakan 22E. Gerakan ini sebagai pengingat bahwa Pemilu 2024 harus berjalan demokratis.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved