Headline
Pemerintah tegaskan KPK pakai aturan sendiri.
Ganjar Pranowo telah membuka 7 sekolah di Jawa Tengah yang dijadikan uji coba secara bertahap dengan melakukan pembelajaran tanpa sekat dengan menanamkan protokol kesehatan yang ketat
Ssungguhnya situasi pandemi saat ini sangat relevan untuk kembali ke jantung pemikiran Bapak Pendidikan, Ki Hajar Dewantara untuk “menghamba pada anak” dengan mengenali kebutuhan anak.
"Pandemi tidak bisa dijadikan alasan. Bantuan kuota data ini juga dalam konteks untuk menjaga kualitas SDM bangsa, sekaligus menjaga agar hak setiap peserta didik dalam mengakses pendidikan."
Pandemi Covid-19 dapat dilihat melalui perspektif lain, yakni sebagai momentum bagi percepatan transformasi digital.
Survei Belajar dari Rumah dari Puslitjak Kemendikbud dan Survei Suara Guru pada masa pandemi Covid-19-GTK Kemendikbud sebanyak 96,6% siswa belajar dari rumah.
KEBIJAKAN Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) tentang pembelajaran jarak jauh (PJJ) selama pandemi covid-19
Program Ruang Belajar Bersama (Rubasa) diharapkan bisa mempermudah proses belajar para siswa di rumah di tengah pandemi Covid-19.
PEMKOT Palembang, Sumsel kembali memperpanjang kegiatan pembelajaran jarak jauh (PJJ) atau daring. Sedianya, PJJ dilakukan hingga 30 September 2020 menjadi 31 Oktober.
Madrasah sudah saatnya ikut berpacu mengembangkan model pendidikannya yang mengarah sesuai tuntutan jaman. Digitalisasi pendidikan harus disambut dengan suka cita.
PROSES pembelajaran jarak jauh (PJJ) selama pandemi covid-19 haruslah memerhatikan kesehatan mental siswa dan orangtua siswa.
BANYAK siswa dan guru meminta pemerintah meningkatkan porsi kuota umum pada subsidi kuota internet yang disalurkan Kemendikbud. Sayangnya operator tidak mampu.
KOLABORASI Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) melalui Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (Bakti) bersama Media Group News (Metro TV)
Aplikasi yang terakomodasi dalam kuota belajar masih sangat sedikit dan tergolong jarang digunakan oleh guru dan siswa dalam melakukan pembelajaran jarak jauh (PJJ)
SELAMA pandemi covid-19 yang mengharuskan pemerintah menerapkan metode pembelajaran jarak jauh (PJJ) banyak anak di Nusa Tenggara Timur (NTT) mengalami kekerasan psikis.
Sekitar 4.000 siswa yang tersebar di 34 provinsi ditanyai sejumlah pertanyaan. Mayoritas siswa ingin kembali belajar di sekolah, namun saat kasus covid-19 melandai.
Psikolog Anak Efnie Indrianie menyebut memang mental health salah satunya dipengaruhi radiasi elektromagnetik.
MENTERI Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim berjanji akan terus menambahkan aplikasi belajar yang diperlukan para siswa
Ketimpangan pendidikan ini diperparah dengan bentuk geografis negara kita. Tidak semua wilayah Indonesia nyaman dan bersahabat bagi pelajar untuk bersekolah.
Kementerian Agama bekerja sama dengan lima operator agar bisa menyalurkan paket data gratis pembelajaran jarak jauh bagi siswa madrasah di seluruh Indonesia.
SEBUAH pesan singkat masuk ke telepon seluler M Nabil, siswa kelas XI di sebuah SMA di Sukoharjo, Jawa Tengah, pada Selasa (22/9).
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved