Headline
IKN bisa menjadi ibu kota Provinsi Kalimantan Timur.
Menhub mengimbau agar masyarakat yang hendak ke wilayah Jawa Tengah berangkat lebih awal.
Jumlah tersebur mengalami kenaikan sangat drastis dibanding tahun lalu yang hanya 85 juta pemudik.
Pihaknya bersama Jasa Marga akan memberi diskon khusus pengemudi kendaraan di gerbang Tol ruas Jakarta-Cikampek, dan Kalihurip.
PT Kereta Api Indonesia beserta anak perusahaannya yang tergabung dalam KAI Group menyediakan kapasitas tempat duduk kereta api sebanyak 6.936.532 tempat duduk.
BPJS Kesehatan akan menghadirkan posko mudik di lima titik dan satu titik posko arus balik padat pemudik. Pemudik bisa mengurus rujukan rumah sakit di posko ini.
KAPOLDA Metro Jaya Irjen Karyoto mengimbau kepada masyarakat untuk tidak mudik Lebaran 2023 menggunakan sepeda motor, terlebih dengan membawa anak kecil.
ARUS mudik Lebaran 2023 di Kota Depok mulai mengalir pada Kamis (6/4). Ratusan orang berangkat melalui Terminal Tipe A Jatijajar, Kota Depok.
Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono secara tegas melarang seluruh aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mudik menggunakan mobil dinas.
Program Mudik-Balik Gratis ini manfaatnya bisa dirasakan langsung warga. Hal itu terbukti dari tingginya animo pendaftar mudik dan balik gratis tahun ini.
Apabila jarak tempuh perjalanan bisa memakan waktu cukup lama, Hari menyarankan orangtua agar melakukan transit di tengah perjalanan setidaknya satu malam.
Pengaruh ketinggian terhadap kondisi oksigen dalam tubuh akan menimbulkan atau berdampak emergensi salah satunya yaitu hipoksia atau kekurangan oksigen.
Sistem one way akan berlaku selama arus mudik dan arus balik Lebaran.
Dari sudut pandang manapun, kata Hari, membawa bayi dengan menggunakan sepeda motor di jalan raya merupakan tindakan yang tidak aman.
Pemerintah mendorong Asosiasi Jalan Tol Indonesia (ATI) memberikan diskon tarif tol selama masa mudik Lebaran 2023 mendatang.
DALAM menghadapi Perayaan Hari Raya Idul Fitri 2023, Bank Indonesia dan perbankan di Lampung melayani penukaran uang pecahan kecil kepada masyarakat di atas kapal feri Selat Sunda.
Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) keberatan terkait pelarangan beroperasi truk sumbu tiga pada saat momen Lebaran nanti.
Indodana berkolaborasi dengan platform pemesanan mobil rental Trevo, untuk memberikan kemudahan dan promo menarik.
Sejak resmi dibuka pada 23 Maret silam, penjualan tiket perjalanan jarak jauh dan angkutan mudik Damri sudah mencapai 15 ribu.
Tersedia diskon tiket pesawat 40% spesial pada 3-14 April di aplikasi dan situs tiket.com.
Perbaikan jalan dalam kota di Palembang oleh BBPJN Wilayah Sumsel sudah mencapai 94%.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved