Headline

Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.

22/1/2026 17:21

Terapi Musik Tradisional Sunda untuk Kesehatan Mental

Peserta mendengarkan musik tradisional menggunakan penyuara jemala saat Diseminasi Musik Terapi Laras Jiwa di Kebon Djati Eatery, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Kamis (22/1/2026). Kementerian Kebudayaan bekerja sama dengan Yayasan Asta Mekar menggelar terapi berbasis seni tradisional Sunda dengan memainkan alat musik secara langsung untuk membantu meredakan kecemasan dan meningkatkan kesehatan mental melalui pendekatan budaya lokal. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi/sas

Baca Juga