Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
Jika mengikuti decline rate, realisasi produksi Blok Rokan maksimal 120 ribu BOPD.
Raksasa minyak Saudi Aramco pada Minggu (15/8) mengumumkan rekor keuntungan sebesar US$48,4 miliar pada kuartal kedua 2022.
Rekind, anak perusahaan Pupuk Indonesia Holding Company, mendapatkan sertifkat RHIC (Ready for Hydrocarbon In Certificate).
PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) menaikkan produksi Wilayah Kerja (WK) Rokan turut didukung oleh penerapan teknologi digital dan berbagai inovasi.
Menurut Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati, pencapaian tersebut diraih berkat beberapa upaya optimal yang dilakukan Subholding Upstream.
Salah satu upaya optimal yang ditunjukkan oleh Subholding Upstream adalah keberhasilan Pertamina Hulu Rokan dalam melaksanakan alih kelola Blok Rokan dalam satu tahun terakhir.
Ketua Komisi VII DPR RI Sugeng Suparwoto mengatakan salah satu pemanfaatan produk hulu migas adalah untuk kebutuhan petrokimia.
Pemerintah telah memberikan kebijakan berupa penundaan sementara pencadangan biaya kegiatan pasca operasi atau Abandonment and Site Restoration (ASR) dan pengecualian PPN LNG.
RUSIA akan memotong pasokan gas ke Eropa sebagai sanksi telah mendukung Ukraina. Sejumlah negara di kawasan itu pun diambang resesi, seperti Jerman.
ENI Italia, perusahaan besar AS Occidental, Total Prancis, dan grup Aljazair Sonatrach menandatangani kontrak bagi hasil minyak dan gas senilai US$4 miliar pada Selasa (19/7).
SKK Migas pun melakukan jemput bola investasi dengan roadshow ke perusahaan migas di luar negeri. Termasuk di luar The Seven Sisters, yang mencakup Exxon dan Chevron.
SKK Migas akan kembali menggelar Forum Kapasitas Nasional (Kapnas) 2022 di Jakarta Convetion Center, Jakarta pada 27-28 Juli 2022.
Adapun produk dan layanan yang dikerjasamakan meliputi IBBIZ, EDC dan QRIS, Kartu Kredit khusus Anggota Hiswana DPD III, Asuransi jiwa PIJAR, dan juga ekosistem pembayaran
Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) Dwi Soetjipto mengatakan, capaian itu juga didorong oleh keberhasilan penerapan efisiensi di hulu migas.
Sebanyak 900 drum oli merk Eni dikirim bertahap untuk memenuhi kebutuhan operasional Medco E&P di wilayah Sumatera Bagian Selatan.
Hal itu diungkapkan SKK Migas dalam forum yang mempertemukan sejumlah pemimpin KKKS. Padahal, ada momentum kenaikan harga minyak global yang bisa dimanfaatkan.
Ingrid Siburian resmi menjadi Presiden Direktur dan Country Chair Shell Indonesia, yang menggantikan posisi Dian Andyasuri per 1 Juli 2022.
Gas Qatar ialah salah satu yang termurah untuk diproduksi dan memicu keajaiban ekonomi di kepulauan kecil itu. PDB per kapitanya tertinggi di dunia.
Shell International diketahui berkomitmen mempercepat transisi bisnis menuju perusahaan energi dengan net zero emission di 2050.
Kepala SKK Migas Dwi Soetjipto mengatakan industri hulu migas di dalam negeri sedang berupaya mengatasi tantangan kekurangan sumber daya manusia.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved