Headline
RI dan Uni Eropa menyepakati seluruh poin perjanjian
Indonesia memiliki banyak potensi dan kekuatan sebagai daya tawar dalam negosiasi.
KEMENTERIAN Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) memiliki delapan sektor berisi 21 komoditas yang akan menjadi prioritas dalam hilirisasi investasi strategis Indonesia.
Strategi Menteri Bahlil untuk memenuhi target tersebut, selain dari masuknya penanaman modal asing, juga terkait adanya program hilirisasi komoditas.
Bahlil menambahkan PYCH juga dapat menjadi wadah yang bisa dimanfaatkan semua kalangan masyarakat Papua untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM).
Pabrik Mowilex di Cikande, Serang Banten, dirancang dengan konsep bangunan hijau (green building) untuk mengurangi emisi karbon hingga 7%.
Terhitung mulai Maret 2023, seluruh petugas layanan Contact Center OSS ditempatkan dalam satu kantor baru di Gedung Graha Inti Fauzi, Jakarta.
Perusahaan perintis Waste4Change menargetkan pada tahun ini bisa mengolah sampah hingga sebanyak 10.000 ton dari berbagai kota dengan nilai kerja sama proyek sebesar Rp200 miliar.
“Program hilirisasi ini bagaimanapun tetap kita perlukan karena kan Indonesia tidak mau tuh jualan bahan mentah terus."
Anggota Komisi VI DPR RI Muhammad Sarmuji mengakui kawasan Papua Barat sangat tepat dijadikan central industri pupuk karena jangkauan bahan bakunya sangat dekat.
Hilirisasi bertujuan melipatgandakan Produk Domestik Bruto (PDB) per kapita menjadi US$10 ribu pada 2045, sehingga membawa Indonesia mendekati ambang negara berpendapatan tinggi.
Data Kementerian Investasi/BKPM mencatat realisasi investasi sepanjang 2022 mencapai Rp1.207,2 triliun dengan tambahan investasi di sektor UMKM sebesar Rp318 triliun.
Pernyataan Menteri Investasi/Kepala BKPM sekaligus membantah kabar hengkangnya perusahaan asal Korea Selatan tersebut dalam proyek pengembangan baterai kendaraan listrik di Indonesia.
“Tujuan UU Cipta Kerja ini untuk menjadi solusi dari aturan yang tumpang tindih agar perizinan cepat dilakukan."
Bahlil memegang penuh prinsip kedaulatan alam Indonesia untuk digunakan bagi kesejahteraan rakyat. Hal itu senada dengan komitmen Presiden Joko Widodo dalam mendorong hilirisasi.
Salah satu ketidakadilan yang saat ini menimpa negara berkembang ialah mengenai penetapan harga karbon. Karbon yang dihasilkan oleh negara-negara maju dipatok tinggi
Menteri BUMN RI Erick Thohir mengatakan sejak 2018, BUMN bersinergi dengan Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) untuk memastikan kesamaan data investasi.
Bahlil mengaku tidak bisa membaca hasil penilaian kinerja menteri dari gesture dan ekspresi Presiden Jokowi
Realisasi investasi triwulan IV dan Januari-Desember 2022 mencapai Rp1.207,2 triliun, secara year on year (yoy) tumbuh 34%. Angka itu dinilai sebuah prestasi bersejarah.
Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat realisasi investasi tahun 2022 tercatat sebesar Rp1.207,2 triliun
Setidaknya, ada 21 komoditas strategis dan 8 sektor prioritas yang akan dilakukan upaya hilirisasi. Seperti, sektor mineral dan batu bara, serta minyak dan gas.
Acara Apresiasi Pelaksanaan Program Penilaian dan Pembinaan Bersama terhadap Industri Penunjang Hulu Migas Tahap II Tahun 2022 bertempat di Jakarta,
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved