Headline
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Kumpulan Berita DPR RI
Penolakan Inggris terhadap gencatan senjata yang terus berlanjut untuk gencatan senjata segera secara strategis keliru dan tidak dapat dipertahankan secara moral.
Tentara Israel pada Selasa (19/12) menghancurkan rumah keluarga seorang pria Palestina yang dituduh membunuh dua warga Israel. Terjadi konfrontasi pemuda Palestina dengan tentara Israel.
Jalur Gaza, Palestina, ialah tempat paling berbahaya di dunia bagi anak-anak. Ini dikatakan juru bicara badan anak-anak PBB (UNICEF) pada Selasa (19/12).
Salah satu rumah sakit terakhir yang tersisa di Jalur Gaza utara berhenti beroperasi pada Selasa (19/12) setelah diserbu oleh tentara Israel. Ini dikatakan direkturnya, Fadel Naim.
Kelompok kampanye Human Rights Watch yang bermarkas di New York pada Senin menuduh Israel menggunakan kelaparan warga sipil sebagai metode peperangan.
Kelompok Houthi di Yaman yang didukung Iran mengatakan pada Selasa (19/12) bahwa mereka tidak akan menghentikan serangan terhadap kapal-kapal yang melintasi Laut Merah.
SEDIKITNYA 19.453 warga Palestina, sebagian besar anak-anak dan wanita, telah terbunuh dan 52.286 orang terluka selama agresi Israel.
WARGA Afrika Selatan yang memihak Israel di Gaza, Palestina, dapat mengajukan tuntutan di dalam negeri hingga dicabut kewarganegaraannya.
PRESIDEN Mesir Abdel Fattah al-Sisi telah memenangkan masa jabatan enam tahun yang baru dengan 89,6% suara, otoritas pemilu mengumumkan Senin (18/12).
Sebanyak 15.000 truk bantuan kemanusiaan berupa air, makanan, dan bahan bakar sengaja ditahan Israel di Bukit Sinai, Mesir, menurut laporan jurnalis Palestina.
Paus Fransiskus mengecam pembunuhan dua perempuan Kristen yang berlindung di Patriarkat Latin Yerusalem, otoritas Katolik di Tanah Suci, oleh penembak jitu Israel.
PASUKAN Israel menangkap 20 warga Palestina lainnya dalam serangan militer di Tepi Barat, Palestina, yang diduduki pada Minggu (17/12).
Buldoser yang menghantam rumah sakit telah mengubur hidup-hidup dan membunuh puluhan pasien serta melukai warga Palestina yang kehilangan tempat tinggal.
PARA pemimpin Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) dan Jepang turut membahas situasi di Gaza, Palestina, selama KTT di Jepang.
Dengan veto yang dilakukan AS, meski disponsori 102 negara termasuk Indonesia, Dewan Keamanan PBB gagal menghasilkan resolusi.
Amerika Serikat menyebut, salah satu rudal Houthi Yaman menghantam MV PALATIUM3 berbendera Liberia.
SEORANG penembak jitu Israel pada Sabtu (16/12) membunuh seorang ibu dan dan melukai tujuh orang lainnya di satu-satunya Gereja Katolik di Jalur Gaza, Palestina.
Pasukan pendudukan Israel mengubur pasien dan pengungsi Palestina hidup-hidup di halaman Rumah Sakit Kamal Adwan, saat melancarkan serangan darat di Gaza Utara, Sabtu (16/12).
Tiga sandera yang dibunuh tentara Israel di Gaza ditembak bahkan ketika mereka membawa bendera putih dan berteriak minta tolong dalam bahasa Ibrani.
Al-Jazeera Media Network mengutuk keras serangan pesawat nirawak Israel ke sekolah di Gaza yang mengakibatkan tewasnya juru kamera Samer Abudaqa.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved