Headline
Presiden Prabowo resmikan 80.000 Koperasi Merah Putih di seluruh Indonesia.
Presiden Prabowo resmikan 80.000 Koperasi Merah Putih di seluruh Indonesia.
Arus mudik pada akhir April dan awal Mei 2022 lalu merupakan kejadian pertama setelah pelarangan selama dua tahun berturut-turut pada masa pandemi.
Pada mudik Lebaran 2022 masih terjadi kemacetan luar biasa di Jawa Barat, karena semakin banyak kendaraan yang melintas terutama dari barat menuju timur.
Muhadjir mengatakan, bukti sukses pelaksanaan mudik 2022 adalah angka kecelakaan telah menurun dibandingkan mudik tahun 2019.
Pada periode 25 April hingga 1 Mei, terdapat sebanyak 78.228 penumpang dan 461 pesawat terlayani.
Masyarakat merasakan puas atas kinerja dari Pemerintah Indonesia dan Polri terkait hal penanganan dan penyelenggaraan arus mudik Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran tahun 2022.
Selama Angkutan Lebaran 2022, KAI mengoperasikan total 4.714 KA Jarak Jauh atau rata-rata 214 KA per hari, dengan ketepatan waktu mencapai 99%.
Anggota Komisi VII DPR RI Sartono Hutomo ikut memberikan apresiasi atas layanan Pertamina selama musim mudik lebaran tahun ini.
"Jika dibandingkan dengan arus mudik tahun 2019, volume kendaraan di tahun ini meningkat sampai 20%," kata Direktur Utama WTR Septiawan Andri Purwanto
Berdasarkan data dari Korlantas Polri tercatat terjadi 3.457 kasus kecelakaan lalu lintas atau turun 11% dibandingkan tahun 2019.
“Kami mencatat bahwa arus mudik tertinggi terjadi pada H-3 atau 29 April 2022 dengan jumlah arus penumpang sebanyak 72.630 orang."
Selama menangani arus mudik dan balik Lebaran khususnya di wilayah hukum Polresta Bandung telah berjalan dengan aman dan lancar.
Salah seorang pemudik dari Cilacap yang hendak menuju ke Cikarang itu bahkan rela mengambil cuti tambahan demi tidak terjebak macet di masa arus balik.
Budi mengatakan pergerakan kendaraan mengalami puncak tertinggi pada Sabtu (7/5).
Direktorat Perencanaan Rehabilitasi dan Rekonstruksi BNPB bersama Subdirektorat Perencanaan Pendanaan melakukan pemantauan prokes di beberapa titik pada wilayah DKI Jakarta
Hari ini, Minggu (8/5) atau H+5 yang diprediksi menjadi puncak arus balik, mencatatkan sebanyak 1.130 penerbangan dan 150 ribu penumpang per hari.
Melalui ajang silaturahim inilah manusia berkesempatan menziarahi kembali ruang batinnya.
Pergerakan penumpang penyeberangan masih menjadi yang tertinggi yakni sebanyak 2.696.650 orang
Sejak tanggal 6 Mei lalu, memang sudah ada peningkatan penumpang dan juga jumlah pesawat baik di Bandara Soekarno-Hatta maupun 19 bandara lainnya yang di bawah Angkasa Pura II.
Polri mengimbau para pengemudi yang terdampak skema one way tidak menunggu di jalan tol. Apabila terjadi kepadatan, pengemudi diminta menggunakan jalur alternatif.
Sistem ini diberlakukan untuk mengantisipasi potensi puncak arus balik Lebaran 2022 pada 6 -8 Mei 2022.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved