Headline

. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.

Fokus

Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.

Pansus DPD Jadi Terobosan

Yakub Pryatama Wijayaatmaja
06/3/2024 05:10
Pansus DPD Jadi Terobosan
Ketua DPD AA LaNyalla Mahmud Mattalitti memimpin jalannya Sidang Paripurna DPD Kompleks Parlemen, Jakarta.(ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja)

DEWAN Perwakilan Daerah (DPD) RI sepakat membentuk panitia khusus atau pansus terkait dengan kecurangan pemilu. Di sisi lain, Rapat Paripurna DPR RI belum menunjukkan kejelasan nasib penggunaan hak angket kecurangan pemilu.

Dalam sidang paripurna di Jakarta, kemarin, anggota DPD RI menyepakati pembentukan pansus. "Komite I yang membidangi soal pemilu sudah menyatakan sikap terkait kecurangan dalam Pemilu 2024. Tetapi ada usulan untuk pembentukan pansus. Apakah dapat disetujui?" tanya Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti saat memimpin rapat.

Selengkapnya baca di epaper Media Indonesia https://epaper.mediaindonesia.com/detail/pansus-dpd-jadi-terobosan



Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Riky Wismiron
Berita Lainnya
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik