Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PEMILIH rasional dinilai cenderung memilih Anies Baswedan pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. Hal itu berdasarkan temuan Voxpol Center Research and Consulting dalam survei pada November 2022.
"Pemilih Anies memilih berdasarkan alasan rasional dengan melihat prestasi," kata Direktur Eksekutif Voxpol Center Research and Consulting Pangi Syarwi Chaniago melalui keterangan tertulis, Selasa (29/11).
Dia menjelaskan dalam survei tersebut Voxpol menanyakan alasan responden memilih calon presiden (capres). Sebesar 21,2% menilai Anies adalah gubernur berprestasi.
Menurut dia, segmen pemilih rasional menentukan pilihan politiknya atas dasar pertimbangan integritas, kapasitas, dan kompetensi. Ini berarti rekam jejak kandidat menjadi pertimbangan yang sangat penting.
Pangi menjelaskan alasan rekam jejak yang dilihat pemilih rasional karena masa depan. Mereka meyakini sosok yang berprestasi berpotensi membawa perbaikan atau kemajuan pada masa akan datang.
Baca juga: Dukungan NasDem Bikin Elektabilitas Anies Baswedan Melejit
Kandidat yang berprestasi menjadi pilihan paling objektif di segmen ini. Soalnya, pemilih lebih percaya bukti bukan janji.
Hal ini tentu saja akan menguntungkan calon presiden yang mempunyai rekam jejak. Rekam jejak ini akan lebih mudah untuk dikapitalisasi sebagai sarana untuk menyakinkan publik. "Bahwa dia layak memimpin sebagai seorang presiden," ujar dia. (OL-14)
Sebelumnya, ormas Gerakan Rakyat resmi mendeklarasikan tahun ini akan menjadi partai politik ingin Anies Baswedan menjadi Presiden Republik Indonesia.
WAKIL Ketua Umum Partai NasDem Saan Mustopa merespons langkah Partai Gerakan Rakyat yang mengusung Anies Baswedan menjadi calon presiden pada Pilpres 2029.
Untuk meringankan beban para korban banjir di Karawang, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai NasDem Karawang menyalurkan ratusan paket bantuan
Yang lebih mendesak adalah menyamakan persepsi antara pengusul, BPKH, dan Baleg DPR RI mengenai bentuk dan karakter kelembagaan BPKH ke depan.
ANGGOTA Komisi VI DPR RI dari Fraksi Partai NasDem Asep Wahyuwijaya menilai, inisiatif pemerintah untuk mendirikan BUMN tekstil merupakan langkah yang tepat dan strategis.
Anggota DPR Fraksi NasDem, Rudianto Lallo, menegaskan bahwa Indonesia kini resmi memasuki babak baru dalam sistem hukum pidana.Hal ini ditandai dengan mulai berlakunya KUHAP baru
Data survei juga mengungkap fakta menarik bahwa penolakan ini tidak terkonsentrasi pada satu kelompok demografi atau politik tertentu
Peneliti Core Indonesia, Eliza Mardian, menyarankan agar pemerintah menetapkan Harga Eceran Tertinggi (HET) demi melindungi konsumen akhir.
Data Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) per Juli 2025 menunjukkan bahwa pertumbuhan tabungan masyarakat dengan nominal di bawah Rp100 juta hanya mencapai 4,76% (yoy).
Hasil survei nasional ungkap tantangan dan rumuskan arah kebijakan baru.
Usaha keluarga merupakan fondasi ekonomi Asia, dengan 85% perusahaan di kawasan Asia Pasifik dimiliki oleh keluarga, bersama UKM yang mencakup 97% bisnis di kawasan.
Berdasarkan survei, mayoritas masyarakat puas dengan kinerja Polri dan berharap dapat menjadi simbol supremasi sipil.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved