Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
PRESIDEN Joko Widodo dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto membahas mengenai kemungkinan bergabung dalam koalisi pemerintah.
"Kami bicara banyak mengenai kemungkinan Partai Gerindra masuk ke dalam koalisi kita, tapi belum final. Kalau sudah final, baru akan kita sampaikan lagi," kata Jokowi seusai pertemuan sekitar satu jam di Istana Merdeka, Jumat (11/10).
Baca juga: NasDem Incar Pimpin Komisi Infrastruktur dan Energi di DPR
Adapun Prabowo yang merupakan rival Jokowi saat Pemilu Presiden (Pilpres) 2019 memastikan siap membantu pemerintahan Jokowi-Ma'ruf Amin.
"Siap membantu kalau diperlukan. Kalau tidak masuk kabinet, kami tetap loyal di luar sebagai check and balance, penyeimbang. Karena di Indonesia tidak ada koalisi. Kita Merah Putih di atas segala hal."
Baca juga: Jokowi Undang Prabowo ke Istana Sore Ini
Dia menegaskan, Partai Gerindra selalu mengutamakan kepentingan yang besar yakni bangsa dan negara. "Kita bertarung secara politik. Begitu selesai, kepentingan nasional yang utama. Kita harus bersatu." (X-15)
Akankah perlawanan Roy Suryo cs akhirnya bakal kandas nanti?
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) didesak segera memanggil Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) untuk diperiksa sebagai saksi dalam perkara dugaan korupsi kuota haji 2023-2024.
Langkah ini diambil sebagai bentuk kepastian hukum setelah tercapainya kesepakatan antara pihak-pihak yang berperkara.
Setelah adanya permohonan RJ dari para pelapor dan tersangka, serta mempertimbangkan terpenuhinya syarat keadilan restoratif sesuai ketentuan yang berlaku.
Jokowi disebut menanyakan kapan Eggi berangkat ke Malaysia untuk berobat.
Presiden Prabowo Subianto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan atensi terkait penanganan perkara ini.
Mantan presiden yang masih hidup tinggal tiga orang: Megawati, SBY, dan Jokowi. Sejak Prabowo dilantik menjadi presiden, Prabowo dan Megawati belum pernah bertemu.
ANALIS Komunikasi Politik Hendri Satrio (Hensa) menanggapi pertemuan Presiden Prabowo Subianto dengan Joko Widodo (Jokowi) di Solo, Jawa Tengah, pada akhir pekan kemarin.
Pertemuan Presiden Jokowi dan Prabowo berlangsung di Hutan Kota by Plataran, kawasan Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta Pusat.
Kecurigaan tentang ketidaknetralan akan semakin kuat mengingat Jokowi hanya menemui 3 menteri yang menjadi ketua umum partai pengusung putranya, Gibran Rakabuming Raka,sebagai cawapres.
Hal itu diungkapkan Jokowi pada media seusai melakukan salat Idul Fitri di Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Jawa Tengah, Sabtu (22/4)
Menurut dia, organisasi ini menjadi wadah bagi para pihak yang menyambut ide dan gagasan yang sudah dilontarkannya sejak Maret 2021.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved