Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
CALON Presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto mengaku sering diejek karena berbagai komentarnya beberapa waktu lalu. Padahal, katanya, komentar tersebut benar adanya.
Selain diejek, ia juga mengaku disebut keliru oleh lawan politiknya. Akan tetapi, Prabowo mengatakan akhirnya ucapannya itu terbukti benar, salah satunya soal Rp11.000 triliun uang yang ada di luar negeri.
Meski demikian, Prabowo mengimbau kepada seluruh pendukungnya agar tidak membalas saat dihina oleh lawan politiknya.
Baca juga : Running Text Apartemen Dibajak Jadi Ajakan Pilih Prabowo-Sandi
"Jika kita diejek kita santai saja, karena kita yakin berada di jalan yang benar," kata Prabowo melalui keterangan tertulisnya, Kamis (14/3).
Prabowo mengaku tak hanya dirinya yang sering mendapat ejekan, nama koalisi partai politik yang mendukungnya di Pilpres mendapat perlakuan serupa.
"Koalisi adil makmur diejek katanya itu jadul, kan sekarang kita jaman now. Justru karena dulu belum adil makmur ya makanya kita terus berjuang," ungkapnya. (OL-8)
KPK menetapkan Hasto Kristiyanto sebagai tersangka suap terkait buronan Harun Masiku. Hasto disebut aktif mengupayakan Harun memenangkan kursi anggota DPR pada Pemilu 2019.
Bagi Mahfud, batalnya memakai kemeja putih tersebut lima tahun lalu menyimpan pesan tersendiri.
KPID Sulawesi Selatan mengaku belum bisa menindak caleg dan parpol yang mulai mencuri start pada Pemilu 2024.
PENDUKUNG Joko Widodo pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 kini berbalik mendukung calon presiden (capres) Prabowo Subianto jelang Pilpres 2024.
Beberapa upaya dari KPU untuk mencegah terjadinya kembali korban jiwa dari petugas KPPS.
"Mas Ganjar kan enggak nyapres, enggak nyapres beliau," kata Immanuel di Jakarta, Minggu.
Ia mengatakan proses yang kini sudah diselesaikan, salah satunya terkait proses perhitungan angka nominal penetapan gaji.
Reshuffle kabinet kelima mencuat setelah Thomas Djiwandono terpilih menjadi Deputi Gubernur Bank Indonesia. Juda Agung, Budi Djiwandono, dan Sugiono disebut bakal bergeser posisi.
Indonesia tidak lagi hanya bertindak sebagai pendukung pasif, melainkan mengambil peran krusial dalam menengahi konflik demi hak-hak rakyat Palestina.
PRESIDEN Prabowo Subianto berencana membangun 10 universitas baru di Indonesia.
PRESIDEN Prabowo Subianto menggelar ratas di Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Selasa (27/1), bersama sejumlah menteri membahas kerja sama antara Indonesia dan sejumlah universitas di Inggris
Waketum Partai Gema Bangsa Joko Kanigoro menyebut keputusan partai untuk mendukung Prabowo Subianto kembali maju pada Pilpres 2029 bukan pilihan pragmatis
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved