Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
RIBUAN orang berdemonstrasi di Israel mengecam Perdana Menteri Benjamin Netanyahu atas kurangnya kesiapan pemerintahnya menghadapi serangan 7 Oktober dan penanganan terhadap krisis penyanderaan yang terjadi kemudian.
Di pusat komersial Israel di Tel Aviv pada Sabtu (4/11) malam, ribuan orang turun ke jalan. Sebagian dari pengunjungk rasa ialah kerabat dan teman dari beberapa sandera yang ditahan kelompok milisi Palestina.
“Saya mengharapkan dan meminta pemerintah untuk berpikir di luar kebiasaan. Saya menemukan diri saya di 'neraka'. Setiap hari saya terbangun dan menghadapi perang lainnya. Perang demi kehidupan anak-anak saya,” kata Hadas Kalderon, yang mengatakan lima anggota keluarganya termasuk di antara mereka yang diculik.
Tekanan internasional semakin meningkat terhadap Israel untuk menyetujui jeda kemanusiaan dalam pertempuran di Gaza, namun orang-orang terdekat para sandera mengatakan mereka harus dibebaskan sebagai prasyarat.
Baca juga:
> Dunia Kutuk Serangan Israel di Gaza
> Pemimpin Hizbullah Hassan Nasrallah Ingatkan Amerika tentang Perang Israel-Hamas
“Pertama-tama lepaskan mereka semua dan kemudian lakukan segala hal untuk menghadapi situasi ini. Sungguh aneh bahwa keluarga mereka melakukan pekerjaan untuk pemerintah," kata Or Levi, 26 tahun.
Sementara di Yerusalem, ratusan orang berkumpul di luar kediaman Netanyahu dan meminta agar dirinya mengundurkan diri.
“Kami ingin diadakan pemungutan suara untuk menyingkirkan Netanyahu. Saya berharap demonstrasi akan terus berlanjut dan berkembang. Mereka mengkhianati kami. Satu-satunya hal yang berfungsi saat ini adalah masyarakatnya,” kata Netta Tzin, salah satu demonstran. (AFP/Z-6)
ISRAEL memindahkan blok-blok yang seharusnya menandai garis kendali pascagencatan senjata lebih jauh ke dalam Jalur Gaza. Ini menimbulkan kebingungan di kalangan Palestina.
PARA pemimpin Kristen senior di Jerusalem, Palestina, memperingatkan campur tangan pihak luar yang mengancam masa depan Kekristenan di Tanah Suci, khususnya Zionisme Kristen.
PARA penasihat Presiden AS tidak sabar menghadapi keberatan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu saat mereka terus mendorong fase kedua dari rencana perdamaian Gaza.
DEWAN Perdamaian Presiden Amerika Serikat Donald Trump menyebut dirinya sebagai badan penjaga perdamaian internasional baru dan keanggotaan tetap tidak akan murah.
PEMERINTAHAN AS meminta negara-negara yang menginginkan tempat tetap di Dewan Perdamaian Gaza untuk menyumbang setidaknya US$1 miliar atau sekitar Rp17 triliun.
Event ini mencari bakat anak remaja menjadi konten kreator di era digital yang peduli pada peristiwa genosida di Gaza, Palestina.
PARA penasihat Presiden AS tidak sabar menghadapi keberatan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu saat mereka terus mendorong fase kedua dari rencana perdamaian Gaza.
DEWAN Perdamaian Presiden Amerika Serikat Donald Trump menyebut dirinya sebagai badan penjaga perdamaian internasional baru dan keanggotaan tetap tidak akan murah.
PERDANA Menteri Israel Benjamin Netanyahu keberatan terhadap susunan panel penasihat Gaza yang baru dibentuk oleh Presiden Amerika Serikat Donald Trump.
Menhan Pakistan Khawaja Asif sebut AS standar ganda: Harusnya tangkap PM Israel Netanyahu sebagai penjahat kemanusiaan, bukan culik Presiden Venezuela Maduro.
Protes kaum Yahudi ultra-Ortodoks di Yerusalem melawan undang-undang wajib militer berakhir tragis. Seorang remaja 18 tahun tewas setelah sebuah bus menabrak massa.
PERDANA Menteri Israel Benjamin Netanyahu dilaporkan meminta Presiden Rusia Vladimir Putin untuk membantu menyampaikan pesan kepada Iran.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved