Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
Meksiko mengatakan pada Sabtu (2/3) bahwa kebijakan subsidi bensin tidak akan berlaku di wilayah perbatasan AS minggu ini dengan alasan kekurangan karena semakin banyak orang Amerika berkendara ke selatan untuk mengisi tangki mereka.
Penangguhan subsidi dilakukan pada 2-8 April dan mencakup kota-kota di negara bagian perbatasan Tamaulipas, Nuevo Leon, Coahuila, Chihuahua, Sonora dan Baja California, termasuk Tijuana, salah satu penyeberangan perbatasan tersibuk di dunia.
Kementerian keuangan Meksiko mengatakan dalam sebuah pernyataan ada kekurangan bensin di daerah itu "karena ketidakseimbangan antara pasokan dan permintaan."
"Di Amerika Serikat, harga bensin lebih tinggi daripada di Meksiko, dan warga negara itu melintasi perbatasan untuk memperbanyak persediaan," kata kementerian keuangan.
Karena harga bahan bakar melonjak setelah Rusia menginvasi Ukraina, lebih banyak orang AS berkendara melintasi perbatasan ke Meksiko untuk mencari harga bensin yang lebih murah.
Subsidi di Meksiko telah diperjuangkan oleh pemerintah Presiden Andres Manuel Lopez Obrador, yang telah lama berjanji untuk melindungi konsumen dari kenaikan harga yang tajam di stasiun pengisian bahan bakar.
Dalam sebuah wawancara dengan Reuters pada Jumat, Wakil Menteri Keuangan Gabriel Yorio mengatakan Meksiko berencana untuk menggunakan pendapatan tambahan dari harga minyak yang lebih tinggi untuk menyubsidi harga bensin dan solar domestik. (Ant/OL-12)
Pemprov DKI mengalokasikan Rp6,4 triliun untuk subsidi transportasi, air, dan pangan pada 2025 demi menjaga daya beli warga.
Langkah Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menyesuaikan postur anggaran Transfer ke Daerah (TKD) seringkali dicap sebagai keputusan pragmatis belaka.
Pemprov DKI hanya menyesuaikan penganggaran untuk pelaksanaan program selama 10 bulan pertama tahun anggaran.
Pemprov DKI perlu memperhatikan penguatan sumber daya manusia melalui pendidikan bahasa asing di sekolah-sekolah negeri maupun swasta.
tarif Transjakarta sebenarnya mencapai sekitar Rp13 ribu per penumpang, namun masyarakat hanya membayar Rp3.500 berkat subsidi besar dari pemerintah daerah.
ASUMSI makro Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2026 yang optimistis berisiko kembali mengulang deviasi antara target dan realisasi alias meleset.
Untuk itu Imron meminta Pertamina agar terus meningkatkan kinerja, melalui lifting yang terus meningkat diharapkan bisa mendukung upaya ketahanan energi nasional.
Di Provinsi Aceh, dari total 156 SPBU, sebanyak 151 SPBU atau sekitar 97% telah kembali beroperasi.
Anggapan bahwa mengisi bensin di siang hari mendapatkan volume lebih sedikit ketimbang di malam hari memang memiliki landasan ilmiah, namun dampaknya tidaklah signifikan.
Pada periode libur panjang dan musim perayaan, masyarakat cenderung beralih menggunakan BBM berkualitas demi menjaga performa kendaraan selama perjalanan jarak jauh.
Dari Stasiun Labuan di Kota Medan, setiap harinya dialirkan setidaknya 1.020 kilo liter BBM jenis Pertamax, Pertalite, dan Bio Solar menuju Siantar.
Pentingnya uji tera alat ukur BBM di SPBU sebagai bagian dari upaya menjaga kepercayaan konsumen
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved