Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
DIREKTUR Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi (Dikti-Ristek), Prof. Nizam mengatakan bahwa hingga saat ini lebih dari 300 perguruan tinggi swasta (PTS) sudah melakukan merger atau regrouping. Dengan total PTS yang mencapai sekitar 4.200, capaian tersebut dinilai berjalan sesuai rencana.
"Sudah lebih dari 300 PTS bergabung atau menyatu. Yang tidak bisa digabung biasanya karena ada masalah hukum atau pelanggaran berat. Jadi sudah berjalan sesuai rencana, bahkan sudah melebihi target tahunan," ungkapnya kepada Media Indonesia, Jumat (21/10).
Menurut Nizam, merger PTS merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas pendidikan tinggi Indonesia. Jumlah PTS di tanah air sudah terlalu banyak dan mayoritas diantaranya merupakan PTS kecil.
Baca juga: 18.079 Guru Ikuti Pendidikan Guru Penggerak Angkatan ke-7
"Ya PTS-nya jadi lebih besar agar bisa berkualitas dan maju. Saat ini di Indonesia terlalu banyak perguruan tinggi, 4.500 perguruan tinggi, 4200 di antaranya PTS," kata dia.
Jumlah perguruan tinggi tersebut, lanjutnya, hampir dua kali lipat dari jumlah perguruan tinggi di China yang penduduknya 5 kali lipat dari Indonesia. Akibatnya banyak perguruan tinggi yang mahasiswanya sedikit sekali sehingga sulit untuk berkembang dan meningkatkan mutu.
"Kalau PT tidak bermutu kasihan mahasiswanya, kasihan masyarakat, dan kasihan juga PT nya. Makanya kita dorong untuk merger saja agar bisa besar dan berkualitas," tandasnya.(OL-4)
Kegagalan di masyarakat jauh lebih fatal dibanding kegagalan akademik.
Presiden Prabowo Subianto mengundang perguruan tinggi terkemuka Inggris untuk menjalin kerja sama dalam pendirian 10 universitas baru di Indonesia.
Mitigasi lewat pendekatan sosial kemasyarakatan ini bisa menjadi contoh sinergi antara perguruan tinggi dan masyarakat dalam membangun ketangguhan desa menghadapi bencana.
Penguatan kompetensi dan sistem perlindungan bagi mahasiswa yang melakukan kegiatan kerja di luar negeri harus terus ditingkatkan.
Peserta juga diajak mengeksplorasi cara memanfaatkan kertas daur ulang sebagai media artistik seperti ilustrasi, kartu ucapan, kemasan kreatif, dan karya dekoratif.
Kunjungan akademik ini menjadi langkah strategis Universitas LIA dalam memperkuat jejaring internasional dan memberikan pengalaman global bagi sivitas akademika.
FGD ini dihadiri oleh perwakilan dari 56 perguruan tinggi se-Indonesia yang berdialog langsung dengan pelaku industri Malaysia.
Presiden Prabowo Subianto menggelar pertemuan khusus dengan sejumlah menteri Kabinet Merah Putih di kediamannya di Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Selasa (27/1).
Kegiatan ini menjadi ruang dialog strategis antara perguruan tinggi dan mitra industri untuk menyelaraskan kompetensi lulusan dengan dinamika dan tuntutan dunia profesional.
Kerja sama ini diharapkan dapat memperkuat jejaring akademik lintas negara dan meningkatkan kualitas pendidikan tinggi melalui sinergi antarinstitus.
Dekan FPsi UNJ, Gumgum Gumelar, menegaskan pentingnya kolaborasi berkelanjutan antara perguruan tinggi dan dunia kerja dalam menyiapkan lulusan psikologi yang adaptif, kompeten.
Berdasarkan rilis resmi THE WUR 2026, UNJ menempati peringkat dunia 1501+ dengan skor keseluruhan 10,3–27,2
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved