Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
INFLASI di Prancis semakin menurun pada Maret. Sementara itu, inflasi meningkat tetapi tetap rendah di Italia. Data resmi yang menunjukkan itu pada Jumat (29/3) memicu harapan penurunan suku bunga dalam beberapa bulan mendatang.
Inflasi Prancis turun menjadi 2,3% atau turun dari 3,0% pada Februari. Ini menurut angka sementara dari lembaga statistik INSEE.
Inflasi harga pangan melambat tajam pada bulan lalu menjadi 1,7% dibandingkan 3,6% pada Februari. Harga tembakau meningkat sebesar 10,7% atau turun dari 18,7% pada bulan sebelumnya.
Baca juga : Inflasi Zona Euro Terus Turun pada Februari
Kenaikan harga konsumen melambat secara bulanan menjadi 0,2% pada Maret di negara dengan perekonomian terbesar kedua di zona euro setelah kenaikan 0,9% pada Februari. "Perlambatan ini disebabkan oleh sedikit penurunan harga energi, khususnya gas dan produk minyak bumi," kata INSEE dalam suatu pernyataan.
Di Italia, negara dengan perekonomian terbesar ketiga di zona euro, inflasi mencapai 1,3% pada bulan lalu. Ini naik dari 0,8% pada Februari, menurut badan Istat negara tersebut.
Angka tersebut lebih rendah dari perkiraan 1,5% dalam survei analis Bloomberg. Ini masih jauh di bawah target dua persen Bank Sentral Eropa untuk zona euro.
Investor mencermati data inflasi di negara-negara zona euro dengan harapan bahwa ECB akan mulai menurunkan suku bunga secepatnya pada Juni. Inflasi zona euro telah melambat, mencapai 2,6% pada Februari.
Data pada Rabu menunjukkan bahwa inflasi di Spanyol, anggota zona euro, meningkat pada Maret menjadi 3,2%. Ini naik dari 2,8% pada Februari. (AFP/Z-2)
INDONESIA tidak kekurangan uang. Yang kurang adalah arah. Ini bukan gejala siklikal atau persoalan sentimen pasar, melainkan kegagalan struktural.
Tanpa dorongan fiskal awal, ekonomi akan selalu menunggu.
Alih-alih memicu inflasi pangan, program prioritas pemerintah MBG dinilai justru akan menjadi stimulus bagi peningkatan produktivitas nasional dan penguatan ekonomi kerakyatan.
Berdasarkan data selama bulan Januari hingga Desember 2024, tercatat 38juta kunjungan wisatawan datang ke DIY.
berdasarkan hasil rapat DK OJK yang dilaksanakan pada 1 Oktober lalu menilai sektor jasa keuangan terjaga stabil.
INDONESIA dan Dewan Kerja Sama Teluk (Gulf Cooperation Council/GCC) telah melaksanakan Putaran Ketiga Perundingan Perjanjian Perdagangan Bebas antara kedua pihak (Indonesia-GCC FTA).
Gubernur Bangka Belitung. Hidayat Arsani mengatakan, cabai merupakan salah satu pangan yang menyumbang inflasi di Babel.
Selain itu, cabai merah turun Rp3.816 menjadi Rp52.184/kg, bawang merah turun Rp833 menjadi Rp43.484/kg, serta bawang daun turun Rp630 menjadi Rp8.700/kg.
Harga cabai rawit merah yang sempat melonjak hingga Rp80.000 per kg, sekarang hanya Rp36.000 per kg. Harga telur ayam ras dari Rp30.000 menjadi Rp28.000 per kg.
Nilai tukar rial Iran jatuh ke level terendah sepanjang sejarah, memicu inflasi pangan hingga 70%.
Menjelang Ramadan 2026, Kementerian Dalam Negeri meminta pemerintah daerah tidak menunggu waktu mepet untuk mengendalikan inflasi.
Komoditasnya antara lain beras premium Pamanukan, beras premium Anak Daro Rp16.350 per kg, minyak goreng MinyaKita kemasan botol Rp18.000 per liter, serta gula Rosebrand.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved