Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PEMULIHAN perekonomian membuat BRI Insurance (BRINS) optimis terhadap permintaan asuransi properti akan semakin meningkat. Bertumbuhnya kredit properti pada Kuartal I 2021 sebesar 4,2% menjadi indikator akan pulihnya permintaan properti dan nantinya akan mengerek asuransi di sektor tersebut.
"Asuransi properti related close kepada pertumbuhan kredit properti. Kredit properti pada Q1 tumbuh 4,2%. Artinya, dari situ muncul optimisme sehingga ke depan asuransi properti akan mendulang pertumbuhan yang lebih baik," kata Direktur Utama (Dirut) BRINS, Fankar Umran, di Jakarta, Jumat (11/6).
Fankar menambahkan, insentif dan stimulus yang diberikan pemerintah juga berperan dalam meningkatnya asuransi properti. Kemudian adanya vaksinasi nasional yang semakin masif juga menjadi sentimen baik untuk industri properti.
Saat ini, ujar Fankar, karena perkantoran menjadi salah satu sektor yang paling menyadari akan pentingnya asuransi bagi bisnis perseroan.
Karena itulah, Fankar berharap permintaan asuransi di sektor properti lain dapat terus meningkat seiring dengan membaiknya perekonomian nasional.
"Kita yakin akan tumbuh (asuransi), kami harap dengan pertumbuhan industri properti diikuti asuransi properti yang juga akan tumbuh, following the business," katanya.
Saat ini, BRINS merupakan market leader untuk asuransi di segmen mikro di Indonesia Informasi mengenai BRI Insurance dapat diakses melalui situs www.brins.co.id. (OL-13)
Survei Harga Properti Residensial (SHPR) Bank Indonesia menyebutkan akses terhadap infrastruktur transportasi massal menjadi pendorong kenaikan harga dan minat beli properti residensial.
Kemenangan CitraLand City CPI di level Asia Pacific Region menempatkan proyek ini sejajar dengan pengembangan properti kelas dunia dari negara-negara maju.
DAMARA Estate Jimbaran Hijau, pengembangan hunian premium oleh Greenwoods Group bekerja sama dengan Jimbaran Hijau, secara resmi menjalin kolaborasi strategis dengan Banyan Group.
Pertama kalinya sejak 1978, rumah legendaris keluarga Banks dari serial 'The Fresh Prince of Bel-Air' resmi masuk bursa properti.
Temukan daftar 30 perusahaan properti terbesar di Indonesia berdasarkan market cap 2026. Panduan lengkap bagi investor saham dan properti.
PT Diamond Citra Propertindo Tbk (DADA) memperluas portofolio bisnisnya ke segmen hunian tapak (landed housing) melalui akuisisi 99,9% saham PKSI senilai 174,8 miliar.
BRI berhasil menyalurkan kredit sebesar Rp1.416,62 triliun atau tumbuh 5,97% secara tahunan (yoy), dengan dominasi kuat pada sektor UMKM yang mencapai 80,32% dari total kredit.
Dari sisi pendanaan, tren penurunan suku bunga acuan diperkirakan akan memperkuat likuiditas dan meningkatkan efisiensi struktur biaya dana.
Transfer Bank Jateng ke BRI mudah dan cepat! Panduan lengkap cara transfer, biaya, kode bank, serta tips agar transaksi berhasil. Klik di sini untuk info!
Cari tahu kode SWIFT Bank BRI terbaru untuk transfer internasional! Panduan lengkap & mudah. Temukan kode BIC BRI & cara menggunakannya di sini! Klik sekarang!
Cari tahu kode SWIFT Bank BRI dengan mudah! Panduan lengkap cara menemukan SWIFT code BRI untuk transfer internasional. Cek sekarang dan transaksi lancar!
Contoh Surat Kuasa Pengambilan Uang di Bank BRI. Butuh surat kuasa BRI? Unduh contoh lengkap & mudah diedit di sini! Ambil uang di bank jadi lebih praktis.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved