Headline
RI-AS membuat protokol keamanan data lintas negara.
F-35 dan F-16 menjatuhkan sekitar 85 ribu ton bom di Palestina.
PEMERINTAH, melalui Kementerian Hukum, Selasa (10/6), memberikan kewarganegaraan Indonesia kepada empat pesepak bola putri, yakni Emily Julia Frederica Nahon, Felicia Victoria de Zeeuw, Iris Joska de Rouw, dan Isa Guusje Warps.
Proses naturalisasi sejumlah pemain putri berdasar Indonesia itu dilakukan PSSI untuk mengakselerasi prestasi timnas sepak bola.
Keempat pemain itu menjalani upacara pengambilan sumpah di Kantor Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum (AHU), Selasa.
Kehadiran keempat pemain itu diharapkan dapat menjadi amunisi segar timnas putri agar dapat semakin berprestasi pada masa yang akan datang.
Pemain kelahiran Oegstgeest, 17 Mei 2007 itu memiliki darah Indonesia dari garis keturunan sang nenek yang berasal dari Bogor, Jawa Barat.
Nahon, saat ini, bermain di klub Amerika Serikat (AS) Arkansas Little Rock, dan dikenal sebagai bek tengah yang kuat dalam duel udara serta memiliki kemampuan membaca permainan dengan baik.
Sebelum mencoba peruntungan di AS, Nahon pernah bermain di Belanda bersama Jong ADO Den Haag dan VVB Noordwijkerhout.
Nahon tercatat pernah mengikuti pemusatan latihan timnas putri Belanda U-15 pada 2021.
Dengan tinggi 174 cm dan pengalaman bersama tim elite junior Eropa, Nahon pernah dipanggil mengikuti pemusatan latihan timnas U-15 Belanda pada 2021.
Saat ini, proses perpindahan asosiasi dari KNVB ke PSSI sedang difinalisasi agar Nahon bisa memperkuat timnas dalam kualifikasi Piala Asia putri 2025 yang akan digelar akhir Juni hingga awal Juli.
Program naturalisasi ini merupakan bagian dari rencana jangka panjang PSSI untuk mendongkrak peringkat FIFA timnas putri dan membuka jalan menuju Piala Dunia putri 2035. (Ant/Z-1)
Erick memastikan bahwa tahapan administrasi untuk naturalisasi sedang berlangsung dan akan segera dilanjutkan ke proses legislatif.
Mauro Zijlstra dipandang sangat cocok sebagai striker timnas Indonesia.
PSSI resmi memproses naturalisasi Mauro Zijlstra, penyerang muda berdarah Indonesia yang saat ini bermain untuk FC Volendam. Pemain kelahiran Belanda itu keturunan dari Bandung.
Nathan Tjoe A On bukan satu-satunya pemain keturunan Indonesia yang saat ini berstatus tanpa klub.
Berposisi sebagai penyerang, Isa Warps dikenal cepat, lincah dan memiliki naluri gol yang tajam.
Iris de Rouw menjalani proses naturalisasi karena memiliki darah Indonesia dari nenek dari pihak ibunya yang bernama Christina Salomonson.
Penampilan Hokky Caraka yang dianggap kurang optimal memicu ribuan komentar dari netizen di media sosial.
Fase grup Piala AFF U-23 2025 resmi tuntas digelar. Kini empat tim terbaik bersiap memasuki babak semifinal.
Timnas Thailand melaju ke semifinal ASEAN Championship 2025 usai menahan imbang Myanmar tanpa gol di laga pamungkas Grup C.
Willem II mengikat Nathan Tjoe-A-On dengan kontrak berdurasi dua tahun ditambah opsi perpanjang satu tahun dan ia akan mengenakan nomor punggung 24.
Pelatih timnas U-23 Indonesia Gerald Vanenburg mengaku puas usai anak-anak asuhannya sukses melaju ke semifinal Piala ASEAN U-23.
Di semifinal Piala ASEAN U-23, timnas Indonesia akan berhadapan dengan juara Grup C, yang akan memainkan laga terakhir mereka pada hari ini, Selasa (22/7).
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved