Headline
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.
TOTTENHAM Hotspur mempermanenkan transfer Dejan Kulusevski dari Juventus. Hal itu diungkapkan klub Liga Primer Inggris itu, Sabtu (17/6).
Gelandang Swedia itu telah dipinjam Spurs selama 18 bulan sejak didatangkan pada Januari 2022 lalu.
Kulusevski tampil impresif di musim perdananya bersama Spurs, yang finis di peringkat keempat Liga Primer Inggris.
Baca juga: Ange Postecoglou, Pelatih Baru Tottenham Hotspur
Namun, musim penuh perdana Kulusevski berakhir kurang apik setelah dia hanya berhasil mencetak dua gol dari 37 penampilan karena kerap diganggu cedera.
"Kami dengan senang mengumumkan telah mendatangkan secara permanen Dejan Kulusevski dari Juventus," ungkap Spurs dalam sebuah pernyataan resmi.
"Setelah bergabung dengan Spurs dari klub Serie A pada Januari 2022 dengan kesepakatan pinjam selama 18 bulan, gelandang Swedia itu telah menandatangani kontrak permanen hingga 2028," lanjut the Lillywhites.
Baca juga: Kalah dari Brentford, Spurs Dipastikan Absen di Kompetisi Eropa Musim Depan
Menurut laporan, Spurs harus membayar 30 juta euro untuk mempermanenkan gelandang berusia 23 tahun itu.
Kulusevski menjadi pemain pertama yang didatankan Spurs sejak Ange Postecoglou didatangkan sebagi pelatih baru. (AFP/Z-1)
Luka Modric telah tampil lima kali sebagai pemain pengganti untuk Real Madrid di Piala Dunia Antarklub, termasuk saat menang 3-2 atas Borussia Dortmund di laga perempat final.
Theo Hernandez dilaporkan telah mencapai kesepakatan personal dengan Al Hilal dan proses negosiasi klub Liga Arab Saudi itu dengan AC Milan tengah memasuki tahap akhir.
Giuseppe Ambrosino memiliki keinginan untuk bergabung dengan Celtic dari Napoli, namun belum ada kesepakatan di antara dua klub tersebut.
Real Betis terus menjalin komunikasi intens dengan Inter Milan dan siap mengeluarkan biaya transfer hingga delapan juta euro atau sekitar Rp152 miliar untuk Kristjan Asllani.
Inter Milan mengeluarkan biaya transfer 24 juta euro (Rp456 miliar) belum termasuk bonus dan lain-lain. untuk mendatangkan Ange-Yoan Bonny dari Parma.
Meski Osimhen memiliki keinginan untuk bertahan di Galatasaray, saat ini, hambatan satu-satunya adalah kesepakatan antara The Lions dan Napoli untuk proses transfer ini.
Atletico Madrid dilaporkan hampir mencapai kesepakatan untuk proses transfer Cristian Romero dari Tottenham Hotspur dengan biaya sebesar 55 juta euro ditambah bonus 10 juta euro.
Tottenham Hotspur ingin mendatangkan Mohammed Kudus dari West Ham United sebab persepak bola Ghana itu dapat bermain di berbagai posisi di lini depan.
Kota Takai didatangkan Tottenham Hotspur dari klub J League, Kawasaki Frontale, dengan nilai 5 juta euro (sekitar Rp95 miliar).
Ange Postecoglou dipecat usai mengantarkan Tottenham Hotspur menjadi juara Liga Europa.
Pemain Tottenham Hotspur Manor Solomon sedang pulang kampung ke Israel untuk menyelenggarakan pernikahan.
Manchester United dilaporkan sudah menyiapkan tawaran kedua setelah percobaan pertama dengan penawaran sebesar 55 juta pound sterling untuk Bryan Mbeumo ditolak Brentford.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved