Headline
Presiden Prabowo berupaya melindungi nasib pekerja.
Laporan itu merupakan indikasi lemahnya budaya ilmiah unggul pada kalangan dosen di perguruan tinggi Indonesia.
KEPALA Kantor Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi menyebut soal dugaan Presiden ke-5 RI sekaligus Ketua Dewan Pengarah BPIP Megawati Soekarnoputri tak mengajak ngobrol Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka di Upacara Pancasila kemarin ialah gosip belaka.
Menurutnya, dugaan tersebut lebih kepada gosip belaka saja. Hasan menerangkan pihaknya tak ingin bergosip terkait hal tersebut.
“Lebih ke gosip aja. Jadi kita tidak bergosip kali ini,” terangnya.
Sebelumnya, politikus PDIP Guntur Romli mengatakan tidak ada yang perlu dilebih-lebihkan terkait Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri yang bertemu dan tampak berbincang-bincang dengan Wapres Gibran Rakabuming Raka.
Guntur menyebut hal tersebut sebenarnya biasa saja. Ia mengatakan berdasarkan protokol kenegaraan, Gibran dan Megawati memang berada dalam satu ruangan yang sama sebelum upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila dimulai.
“Kami tidak mengetahui informasi kalau ada perbincangan antara Ibu Megawati dengan Gibran, karena fokus kami pertemuan Ibu Megawati dengan Presiden Prabowo. Gibran kan Wapres, sesuai protokoler kenegaraan dia memang ada di situ, tapi kami lihat sikap Ibu Megawati biasa-biasa saja, tidak sedekat dan seakrab pada Presiden Prabowo atau Pak Try Sutrisno yang hadir," kata Guntur ketika dihubungi, Selasa (3/6). (H-3)
Mereka adalah anak-anak yang bahkan ketika sekolah sudah digratiskan pun tetap tidak mampu bersekolah karena keterbatasan biaya hidup.
Presiden Prabowo Subianto memiliki tiga senjata untuk atasi kemiskinan dan mencapai visi Indonesia Emas.
KEPALA Kantor Komunikasi Kepresidenan atau Presidential Communication Office (PCO) Hasan Nasbi mengatakan bahwa Indonesia memiliki budaya merantau.
Presiden Prabowo Subianto mengajukan Dwisuryo Indroyono Soesilo sebagai calon Dubes RI untuk Amerika Serikat.
SEBANYAK 24 calon duta besar pilihan Presiden Prabowo Subianto sudah menjalani uji kepatutan dan kelayakan atau fit and proper test oleh Komisi I DPR RI pada akhir pekan lalu.
Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi menanggapi pengumuman terbaru dari Presiden Amerika Serikat Donald Trump soal tarif impor bagi Indonesia.
Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka memantau penyaluran Bantuan Subsidi Upah (BSU) di Kantor Pos Tangerang, Banten, Rabu (16/7).
Presiden Prabowo Subianto tiba di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, pada Rabu (16/7).
WACANA Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk berkantor di Papua dinilai sebagai kesempatan bagus.
Gibran menegaskan tidak keberatan berkantor di mana pun, termasuk di Ibu Kota Nusantara (IKN) maupun Papua, jika memang diperlukan.
Beda Pandangan soal Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka Berkantor di Papua, Yusril dan Tito Dinilai Tambah Beban Presiden Prabowo Subianto.
Mensesneg, Prasetyo Hadi, menampik anggapan bahwa Presiden Prabowo Subianto memerintahkan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk berkantor di Papua
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved