Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
KETUA DPR RI Puan Maharani meminta juru bicara kepresidenan Hasan Nasbi dan para menteri di pemerintahan Presiden Prabowo Subianto untuk memperbaiki komunikasi dengan masyarakat.
Puan mendukung pernyataan Presiden Prabowo yang mengingatkan jajaran kabinet untuk memperbaiki komunikasi dengan masyarakat, agar program-program pemerintah dapat disampaikan secara jelas, tidak menyesatkan, dan tidak menyakiti hati rakyat.
"Kami harapkan semua jajaran Kementerian dan juga Juru Bicara Kepresidenan yang mengikuti apa yang diperintahkan oleh Presiden bisa memberikan informasi yang baik, yang benar, yang jelas kepada masyarakat," ujar Puan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (25/3).
Puan menegaskan seluruh Kementerian dan Juru Bicara Kepresidenan harus menjalankan tugas mereka dengan baik, memberikan informasi yang benar dan jelas terkait dengan program-program pemerintah.
Puan mengatakan perbaikan komunikasi ini untuk menghindari adanya informasi yang menyesatkan atau bisa disalahartikan oleh publik. "Sehingga tidak ada misleading atau salah informasi. Jadi, ya seperti yang disampaikan oleh perintah Presiden," tandasnya. (H-4)
Hasan Nasbi mengajak seluruh pihak tidak terburu-buru menyimpulkan akar masalah banjir di Sumatra.
Perubahan gaya pernyataan Purbaya ini muncul di tengah meningkatnya perhatian publik terhadap disiplin komunikasi pejabat pemerintah.
Eks Kepala Kantor Komunikasi Presiden Hasan Nasbi mengkritik gaya komunikasi Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa
Hasan yang kini merupaka Komisaris PT Pertamina itu memeprtanyakan arah dan tujuan dari gaya komunikasi Purbaya.
Purbaya Yudhi Sadewa menanggapi kritik Hasan Nasbi terkait gaya komunikasinya yang dinilai “koboi”. Menkeu menegaskan langkahnya dilakukan atas instruksi Presiden Prabowo
MENTERI Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa merespons mantan Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan (PCO) Hasan Nasbi yang mengkritik gaya komunikasinya
Salah satu poin krusial yang disoroti adalah keberlanjutan proses reformasi di institusi Polri, Kejaksaan, hingga lembaga peradilan.
Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani menegaskan bahwa posisi partainya di luar pemerintahan justru menuntut tanggung jawab politik dan moral yang lebih besar dalam menjaga arah pembangunan
KETUA DPR RI Puan Maharani menyampaikan ucapan selamat merayakan Natal 2025 kepada seluruh umat Nasrani di Indonesia serta selamat menyambut Tahun Baru 2026.
KETUA DPR RI, Puan Maharani mengimbau Pemerintah Daerah (Pemda) agar tidak menggelar perayaan pergantian tahun 2026 secara berlebihan atau euforia.
Ketua DPR RI Puan Maharani mengajak perempuan Indonesia mengambil peran aktif dalam menjaga dan melestarikan lingkungan.
Seluruh rumah sakit, terutama yang berada di daerah terdepan, terluar, dan tertinggal (3T), tidak boleh menolak warga mendapatkan layanan medis.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved