Headline
Pemerintah merevisi berbagai aturan untuk mempermudah investasi.
Hingga April 2024, total kewajiban pemerintah tercatat mencapai Rp10.269 triliun.
KETUA Umum Golkar Airlangga Hartarto menuturkan partainya bakal mengumumkan rekomendasi nama untuk pemilihan gubernur DKI dan Jawa Barat secara bersamaan.
“(Pengumuman pilgub) Jabar-DKI kemungkinan dalam waktu yang bisa bersamaan,” ujar Airlangga di Gedung DPR RI, Jakarta, Senin (24/6).
Airlangga menuturkan partai berlambang pohon beringin saat ini masih mengkaji sosok yang akan maju di Jawa Barat.
Baca juga : Ini Alasan Golkar Ingin Ridwan Kamil Maju di Pilgub Jawa Barat
“Belum-belum (fix rekomendasi), kita lagi kaji Jawa Barat juga,” tutur Airlangga.
Adapun Partai Golkar membeberkan alasan pihaknya mendorong Ridwan Kamil untuk maju di pemilihan gubernur (Pilgub) Jawa Barat.
Hal itu berbanding terbalik dengan partai-partai lain, semisal Gerindra maupun Partai Amanat Nasional (PAN) yang lebih mendorong RK untuk maju di DKI.
Baca juga : Bertemu Prabowo, Ridwan Kamil Diskusikan Peluang di Pilgub Jabar
Wakil Ketua Umum (Waketum) DPP Partai Golkar, Ahmad Doli Kurnia menuturkan, meski ada perbedaan, komunikasi dengan sesama partai politik yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM) lancar bahkan cenderung harmonis.
“Dan memang kita sudah sepakat bahwa nanti pada akhirnya keputusan itu diambil antara ketum-ketum partai politk di KIM,” tutur Doli, di Gedung DPR RI, Jakarta, Kamis (20/6).
(Z-9)
PARTAI Golongan Karya (Golkar) memberikan surat instruksi ke kader Partai Golkar, Jusuf Hamka dalam Pemilihan Kepala Daerah atau Pilkada DKI Jakarta.
PARTAI Golongan Karya (Golkar) memberikan surat instruksi ke kader Partai Golkar, Jusuf Hamka alias Babah Alun dalam Pilkada DKI Jakarta.
BAKAL Calon Gubernur (cagub) Jakarta Pramono Anung menjanjikan sekolah gratis, tidak hanya untuk sekolah negeri, tetapi juga sekolah swasta.
BAKAL calon gubernur (cagub) Jakarta, Pramono Anung mengaku bersyukur dengan pernyataan Ridwan Kamil yang ogah ke kawasan car free day (CFD) Sudirman-Thamrin.
BAKAL calon gubernur (bacagub) Pramono Anung dan bakal calon wakil gubernur (bacawagub) Rano Karno berencana bertemu dengan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
BAKAL calon gubernur-wakil gubernur Jakarta, Pramono Anung-Rano Karno (Pramono-Rano) menemui Presiden keenam RI, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Isu ketenagakerjaan di Provinsi Jawa Barat memegang peranan yang cukup krusial. Hal ini disebabkan karena peran strategis Jawa Barat dalam perekonomian nasional.
Produsen kopi Kolombia Wilton Benitez, pemenang kompetisi The Golden Bean 2022 memberikan kelas pengajaran coffee processing bagi para prosesor kopi di Jawa Barat
rumah adat Jawa Barat dengan karakteristik bentuk yang menjunjung unsur hewan dan tumbuhan serta menggunakan bahan alami sebagai simbol kesederhanaan
pakaian adat Jawa Barat untuk pasangan, terdiri dari setelan yang dulunya biasa digunakan kalangan pejabat hingga masyarakat biasa
Saat itu di zaman Kerajaan Tarumanegara banyak suku Sunda yang sudah mengenal tulisan.
Holiday Inn Bandung Pasteur kali ini tidak mau ketinggalan untuk memberikan kuliner-kuliner yang ciamik dengan menghadirkan all you can eat Dim Sum.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved