Headline
Karhutla berulang terjadi di area konsesi yang sama.
Karhutla berulang terjadi di area konsesi yang sama.
Angka penduduk miskin Maret 2025 adalah yang terendah sepanjang sejarah.
PRESIDEN Jokowi memberikan ucapan selamat HUT Ke-20 untuk Partai Demokrat. Ia juga mengajak partai berlogo Bintang Mercy itu membantu pemerintah dalam penanggulangan covid-19.
“Kepada keluarga besar Partai Demokrat di manapun berada, saya mengucapkan selamat ulang tahun ke-20,” terangnya saat memberi sambutan pada HUT Partai Demokrat melalui rekaman video, Jakarta, Kamis (9/9).
Menurut dia, Partai Demokrat selama 20 tahun berkiprah di panggung politik di Indonesia telah menjadi bagian sejarah demokrasi Indonesia. Tak ayal, partai yang saat ini dipimpin Agus Harimurti Yudhoyono ini berkontribusi terhadap penegakan keadilan, kesejahteraan dan pembangunan.
Baca juga: Presiden Jokowi Resmikan Bendungan ke-8 di Wajo
“Tatkala rakyat Indonesia menghadapi masa sulit diterpa pandemi Covid-19, kita semua termasuk Partai Demokrat bersama-sama, bahu-membahu meringankan beban rakyat, menjaga momentum pembangunan bahkan memanfaatkan sebagai momentum untuk melakukan lompatan kemajuan Indonesia,” urainya.
Jokowi juga mengingatkan kepada Partai Demokrat supaya memperjuangkan aspirasi rakyat. "Selamat ultah ke-20 Partai Demokrat, terus berkontribusi untuk demokrasi dan kemajuan negeri,” pungkasnya. (OL-4)
Pledoi Tom Lembong, tuntutan tujuh tahun penjara yang diajukan JPU merupakan kriminalisasi terhadap kebijakan publik.
SINYAL Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) bergabung ke Partai Solidaritas Indonesia (PSI) kian gencar.
PENGAMAT Institute for Security and Strategic Studies (ISESS), Khairul Fahmi menyoroti momen akrab Presiden Prabowo Subianto dengan Perdana Menteri India Narendra Modi.
TIM Hukum DPP PDI Perjuangan (PDIP) menyatakan telah mendapat informasi bahwa Sekretaris Jenderal (Sekjen) Hasto Kristiyanto sudah ditarget agar masuk penjara
Hendri Satrio berpendapat, sudah saatnya semua misteri yang menyelimuti demokrasi bangsa ini dibuka agar tidak ada lagi penyanderaan dalam politik.
KETUA DPP PDIP Ronny Talapessy mengatakan penetapan Hasto Kristiyanto sebagai tersangka dalam kasus suap Harun Masiku kental muatan politis.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved