Headline
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Kumpulan Berita DPR RI
MENTERI Koodrinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto optimistis ketersedian beras akan aman untuk memenuhi kebutuhan pada periode Ramadan dan Lebaran.
Pasalnya, di beberapa daerah sentra, padi sudah mulai panen dan akan berlanjut ke daerah-daerah lain hingga tiga bulan ke depan.
"Kementerian Pertanian sudah memonitor 180 lahan pertanian utama. Hasil panen nanti bisa segera diserap Bulog dan distributor lain," ujar Airlangga usai mengikuti rapat terbatas, Selasa (21/4).
Selain beras, ia mengatakan komoditas lain seperti jagung, dan bawang merah juga tengah dalam masa jelang panen.
"Untuk bawang putih, pemerintah sudah beri izin impor. Dalam waktu dekat akan masuk dalam jumlah yang cukup. Demikian juga cabai merah, cabai rawit, gula pasir akan masuk Mei," tuturnya.
Dengan situasi seperti itu, ia meyakini harga pangan akan bisa terjaga sehingga umat muslim bisa menjalankan ibadah puasa dengan khidmat tanpa perlu terganggu permasalahan pangan. (OL-2)
Adapun total bantuan yang telah disalurkan mencapai sekitar 353,5 ribu ton beras dan 70,7 juta liter minyak goreng.
DI tengah klaim Presiden Prabowo Subianto tentang swasembada beras, harga beras premium di sejumlah pasar tradisional di Priangan Timur justru merangkak naik.
MENTERI Pertanian Andi Amran Sulaiman menyampaikan Indonesia hampir dipastikan dapat melakukan ekspor beras tahun ini.
BADAN Pangan Nasional (Bapanas) mengungkapkan bahwa surplus beras nasional melonjak signifikan hingga 243,2% dalam kurun empat tahun terakhir.
Ketua Bidang Lingkungan Hidup dan Kehutanan PP Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI), Aulia Furqon, menyampaikan apresiasi atas capaian swasembada beras 2025.
KEBERHASILAN swasembada pangan di Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, merupakan kerja seluruh petani Lamongan.
Bertempat di Streats Restaurant, tamu dapat menikmati sajian all you can eat buffet dengan menu khas daerah yang berganti setiap hari.
Ketidaksiapan mental sering kali memicu kecemasan saat menghadapi perubahan pola hidup selama sebulan penuh saat Ramadan.
Pemicu utama maag atau dispepsia adalah naiknya asam lambung akibat pola makan yang tidak terjaga.
Masyarakat diingatkan untuk memperhatikan asupan mikronutrien guna menjaga daya tahan tubuh, terutama karena Ramadan tahun ini diprediksi bertepatan dengan musim hujan.
Tak hanya menghadirkan oleh-oleh dari Arab Saudi, Bursa Sajadah juga membawa produk dari Turki, India, hingga aneka snack sehat khas berbagai kota di Indonesia.
Pola gangguan kesehatan ini bahkan konsisten muncul pada hari ketiga Ramadan selama dua tahun terakhir.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved