Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
MENTERI Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno memproyeksikan ajang olahraga internasional yang digelar di Indonesia sepanjang tahun ini bisa mendatangkan 120 ribu wisatawan mancanegara.
Dari jumlah kedatangan tersebut, devisa yang bisa dikeruk diperkirakan mencapai US$500 juta.
"Total estimasi seluruh penyelenggaran wisata berbasis olahraga ada di angka 100 ribu sampai 120 ribu. Ini kan bergerak tergantung dari jumlah pertandingan. Kalau masuk final, bisa lebih banyak menarik penonton. Devisa yang diterima kita targetkan bisa US$500 juta," ujar Sandiaga di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (25/1).
Sebagaimana diketahui, Indonesia pada tahun ini akan menjadi tuan rumah dari sejumlah ajang turnamen olahraga bergengsi dunia, seperti F1 Powerboat, FIFA World Cup U-20, FIBA World Cup, dan World Beach Game."Kegiatan-kegiatan ini pasti berdampak langsung pada lama tinggal wisatawan dan juga dampak ekonomi pada ekonomi di Indonesia. Ini yang kita harapkan bisa mempercepat pemulihan khususnya di sektor pariwisata," tandas Wakil Ketua Umum Partai Gerindra itu. (OL-8)
Secara global, industri olahraga menunjukkan tren pertumbuhan yang signifikan.
Memasuki 2026, lanskap pariwisata global dan Indonesia menunjukkan pergeseran signifikan.
Gelaran Industropolis Run 2025 di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Industropolis Batang tak hanya menjadi ajang olahraga, tetapi juga motor penggerak aktivitas ekonomi daerah.
Persiapan menuju pelaksanaan Gempita Belitong sekaligus Final Round Piala AETI Aquabike Indonesian Championship Season 2025 di Tanjung Tinggi, Belitung, telah mencapai 80%.
Pihak panitia juga menyiapkan hadiah berupa umrah dan tour tiga negara. Selain itu, tersedia juga berbagai doorprize.
Komodo Run 2025 memperkuat jejaring komunitas lari, dan mengenalkan keindahan Labuan Bajo pada masyarakat nasional dan internasional.
FORUM bisnis Indonesia-Tiongkok bertajuk The Indonesia-China Business Bridge: Your Gateway to Investing in Indonesia digelar di Jakarta, Rabu (21/1).
GUNA mendorong kemandirian para ibu rumah tangga, Yayasan Indonesia Setara (YIS) bersama Rumah Zakat menggelar Pelatihan Tata Boga Pembuatan Talam Singkong dan Muffin Pisang.
HADIRKAN kemandirian, Yayasan Indonesia Setara (YIS) bersama Gerakan Mahasiswa Wirausaha (Gemawira) dan Bank Infaq Masjid Raya Bintaro Jaya (MRBJ) menggelar Workshop.
YAYASAN Indonesia Setara (YIS) bersama Bank Infaq Amanah Banyumanik menggelar Workshop Baking Pizza dan Wingko Singkong bertajuk 'Berkah Melimpah Inovasi Komoditas Lokal'.
GUNA membuka lapangan kerja bagi para ibu, Yayasan Indonesia Setara (YIS) berkolaborasi dengan OK OCE Forever kembali menggelar pelatihan pengolahan kuliner populer, yakni nugget dan dimsum mentai.
YAYASAN Indonesia Setara (YIS) bersama Relawan Kamie Muda Aceh menyalurkan sembako di Kabupaten Aceh Tengah dan Kabupaten Bener Meriah, Provinsi Aceh, pada 5–6 Januari 2026.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved