Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
PRESIDEN Joko Widodo (Jokowi) menilai keberadaan Rumah Sakit (RS) Hermina di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, sangat penting. RS tersebut diyakini akan menambah kepecayaan aparatur sipil negara (ASN) untuk segera pindah.
"Ini akan memberikan kepercayaan bagi ASN, yang segera akan kita pindahkan ke IKN," ujar Presiden Jokowi saat meresmikan RS Hermina, yang diunggah di Youtube Sekretariat Presiden, Jumat (11/10).
Presiden mengaku tidak lagi gusar dengan bayang-bayang pertanyaan dari ASN ihwal ketersedian faskes di IKN. Khususnya saat anak dari ASN sakit. "Saya sekarang bisa jawab ada (RS untuk anak), yaitu RS Hermina Nusantara," tuturnya.
Baca juga : Fasilitas Masih Minim, 1.700 ASN Batal Pindah Ke IKN pada September 2024
Selain itu, Presiden Jokowi sempat melihat dari dalam kondisi RS Hermina Nusantara. Ia menyebut interiornya serupa seperti hotel bintang lima.
Kepala Negara juga memastikan RS Hermina Nusantara sudah dapat beroperasi. Pasalnya, sudah ada pasien yang dirawat.
"Sekarang bisa operasional menerima pasien sudah siap karena di dalam sudah ada 3 pasien yang dirawat," tandasnya. (J-2)
Selain fokus pada perkantoran, pemerintah juga mulai memetakan pengembangan ekosistem pendukung di luar urusan birokrasi.
ANGGOTA Komisi II DPR RI Muhammad Khozin menilai permintaan Presiden Prabowo Subianto mengenai koreksi desain dan fungsi Ibu Kota Nusantara (IKN) mempercepat pembangunan di IKN
KEPALA Otorita IKN Basuki Hadimuljono menegaskan pembangunan Ibu Kota Nusantara atau IKN di Kalimantan Timur, akan berlanjut hingga 2028. Hal setelah Presiden Prabowo Subianto berkunjung
KEPALA Otorita IKN Basuki Hadimuljono optimistis setelah Presiden Prabowo Subianto mengunjungi Ibu Kota Nusantara atau IKN di Kalimantan Timur.
Penguatan infrastruktur bagi lembaga negara menjadi prioritas utama Presiden saat ini.
IKN dipandang sebagai warisan pemerintahan Joko Widodo yang tidak ingin ditinggalkan begitu saja.
Suasana di kawasan Istana Negara IKN tampak steril dengan pengamanan ketat dari Paspampres dan Polisi Militer.
Presiden Prabowo didampingi oleh Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi, Sekretaris Kabinet Letkol Teddy Indra Wijaya, Menteri Pekerjaan Umum Dody Hanggodo.
GUBERNUR Kalimantan Timur Rudi Mas'ud (Harum) berkomitmen menjadikan pendidikan sebagai instrumen utama dalam memutus rantai kemiskinan dan kebodohan di Bumi Etam.
Tahun depan, program UKT gratis akan diperluas ke seluruh universitas di Kaltim mencakup semester 1 hingga semester 8.
Kalimantan Timur menyalurkan bantuan kemanusiaan senilai Rp7,5 miliar untuk membantu korban banjir di tiga provinsi di Sumatra yakni Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat.
Kaltim serius dalam meningkatkan tata kelola konstruksi, meningkatkan kualitas pembinaan kontraktor, serta memperkuat pengawasan proyek strategis daerah.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved