Headline
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.
UPACARA adat menyambut bulan Ramadan, Nyadran Agung kembali digelar secara meriah di Kulon Progo, Provinsi DI Yogyakarta, Selasa (14/3). Sebanyak 20 gunungan ludes diperebutkan masyarakat yang menunggu acara ini setelah vakum selama pandemi covid-19.
Dilansir dari laporan Metro TV, Prosesi Nyadran Agung diawali dengan kirab budaya yang diikuti oleh perwakilan kapanewon (atau kecamatan), pejabat, tokoh masyarakat, hingga seniman.
Dalam acara Nyadran Agung itu, peserta berjalan kaki sejauh 1 km dari Kantor DPRD Kulon Progo menuju Alun-alun Wates.
Baca juga : Diburu dan Dinanti, Ini Keistimewaan Kuah Beulangong
Kirab ini mengarak 20 gunungan berisi hasil bumi, seperti sayur mayur, buah-buahan, hingga tumpeng. Dari 20 gunungan itu, ada tiga gunungan utama.
Gunungan pertama berisi apem, mempuyai makna nyuwun pangapunten atau permintaan maaf kepada Tuhan atas segala kesalahan manusia.
Gunungan kedua berisi tumpeng yang diartikan sebagai doa keselamatan. Sedangkan, gunungan ketiga yaitu hasil bumi, bermakna rasa syukur atas rezeki dari Tuhan.
Sesampaiannya di Alun-alun Wates dilakukan ikrar nyadran dan doa bersama. Prosesi terakhir dan yang paling dinantikan masyarakat yakni rayahan gunungan. Seluruh gunungan itu ludes dalam hitungan menit.
Salah satu warga yang turut dalam rayahan gunungan, mengaku sangat senang dengan digelarnya Nyadran Agung setelah bertahun-tahun tidak ada karena covid-19. Warga berharap berlimpah keberkahan dalam menjalani kehidupan. (MGN/Z-4)
Berikut doa akhir Ramadan dari Nabi Muhammad SAW dan tambahan doa-doa yang layak dibaca pula di akhir Ramadan.
Apa sajakah perbedaan pendapat ulama khususnya terkait ibadah puasa? Berikut daftarnya.
Kali ini Media Indonesia mencoba merangkum kumpulan Ucapan Selamat Idul Fitri 2023 bahasa Inggris lengkap dengan terjemahannya.
TERDAPAT beberapa golongan yang sangat dirindukan oleh surga, salah satunya adalah orang-orang yang berpuasa di bulan Ramadan. Hal itu diketahui dari sebuah hadis.
PADA 11 April 2023, kanal Youtube menempatkan video lagu Rahmatun Lil'Alameen di nomor empat Top Video pada tangga lagu Top 100 Music Videos Indonesia.
MALAM Lailatul Qadar menjadi malam yang sangat diharapkan oleh umat Islam karena Allah SWT menjanjikan keberkahan dan kesejahteraan untuk hamba-Nya di malam penuh kemuliaan itu.
Tradisi Nyadran Seribu Kupat di Temanggung
Acara tradisi nyadran diselenggarakan untuk menyambut ramadan di Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Rabu (6/3).
Nyadran menjadi kegiatan sosial spiritual yang merupakan momen bagi masyarakat Boyolali khususnya dan Jawa umumnya, yang eksis sampai sekarang dari sejak ratusan tahun lalu.
Perbedaan ragam suku dan budaya tidak menjadi penghalang bagi masyarakat Indonesia untuk merayakan datangnya bulan suci dengan berbagai keunikan tradisi masing-masing.
MAKAM raja-raja Demak jadi tempat keenam yang disinggahi Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo dalam rangkaian nyadran yang dilakukan bersama istrinya, Siti Atikoh.
SEKITAR setengah jam Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, melantunkan tahlil dan doa di samping pusara Sunan Ampel, Surabaya, kemarin malam.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved