Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
SETELAH hampir dua pekan, banjir di Aceh Tamiang kini berangsur surut. Masih ada 43 desa di dua kecamatan yang terendam banjir dengan ketinggian air 30 hingga 80 sentimeter. Sejumlah warga sudah mulai membersihkan rumah mereka dari material banjir.
Dari 43 desa yang terendam banjir itu sebanyak 27 di Kecamatan Bendahara dan 16 di Kecamatan Seruway, Aceh Tamiang, Aceh. Kedua kecamatan tersebut hingga saat ini masih tergenang banjir dengan ketinggian 30 hingga 80 sentimeter.
Mulai hari ini sejumlah warga mulai membersihkan rumah dari material banjir dan harta benda mereka yang masih bisa diselamatkan. Masih ada 48 titik tenda pengungsian di 27 desa yang menampung warga karena rumah mereka masih tergenang banjir.
Sejumlah bantuan sudah mulai berdatangan dari berbagai daerah di seluruh provinsi Aceh untuk membantu korban banjir di Aceh Tamiang. Hingga hari kesebelas banjir yang melanda Aceh Tamiang, masih ada 6 desa terisolasi dan aliran listrik di 500 rumah masih dipadamkan sejak sepekan lalu. (OL-14)
BPBD Kabupaten Probolinggo mencatat dampak signifikan akibat banjir yang melanda delapan kecamatan di Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur.
Di tengah kondisi cuaca ekstrem saat ini, modifikasi cuaca bukan lagi sekadar opsi tambahan, melainkan prioritas utama.
Seorang warga yang terdampak banjir di Desa Karangligar, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, ditemukan meninggal dunia setelah sebelumnya dilaporkan hilang oleh pihak keluarga.
Fokus pembersihan oleh aktivis 98 di Aceh Utara menyasar pada pekarangan Masjid Assa'adah, Meunasah (balai desa), serta akses lorong desa.
Pesisir pantai selatan Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, diwaspadai terjadi potensi banjir rob. Kondisi itu menyusul peringatan dini yang dikeluarkan BMKG.
Senin (19/1) banjir di Kota Pekalongan meluas dari sebelumnya melanda 2 Kecamatan, kini telah merendam ribuanvrunah di 5 kecamatan yakni Wiradesa, Tirto, Sragi, Siwalan, dan Wonokerto.
Berdasarkan penelusuran Media Indonesia, Sabtu (17/1) di Kabupaten Aceh Tamiang, Provinsi Aceh misalnya, ratusan ribu penyintas banjir masih krisis kebutuhan dasar.
Hingga kini, banjir yang terjadi di 10 kecamatan di Kabupaten Aceh Tamiang perlahan mulai surut dan jalur darat sudah bisa dilalui kendaraan.
Banjir bandang yang melanda daerah itu pada Rabu (26/11) mengakibatkan 18 orang meninggal dunia dan tiga orang dinyatakan hilang serta merusak ribuan rumah warga.
Kepala Balai Monitor Spektrum Frekuensi Radio Kelas II Banda Aceh, Luthfi, mengungkapkan bahwa sekitar 70% infrastruktur jaringan seluler di Aceh dalam kondisi baik
Calon anggota legislatif (Caleg) terpilih DPRK Aceh Tamiang, Sofyan, ditangkap polisi karena terlibat dalam peredaran 70 kg sabu, dibantu oleh adik iparnya dan dua anak buahnya.
Bareskrim Polri meangkap caleg DPRK Aceh Tamiang, Sofyan, dalam kasus narkotika.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved