Headline
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Kumpulan Berita DPR RI
BUPATI Klaten, Sri Mulyani, mengatakan kasus covid-19 di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, menunjukkan tren penurunan minggu ini.
"Alhamdulillah minggu ini mulai turun. Meski demikian, masyarakat harus tetap disiplin mematuhi protokol kesehatan," katanya usai membuka Karya Bakti Mandiri Klaten Bersinar (KBMKB) XII di Pendopo Pemkab, Selasa (1/3).
Pada Senin (28/2), kasus aktif covid-19 di Klaten tercatat 1.427 kasus. Ini turun 101 dari kasus aktif pada Minggu (28/2). "Kita apresiasi kepada masyarakat yang disiplin protokol kesehatan dan warga terkonfirmasi yang menjalani isolasi mandiri," ujarnya.
Untuk pencegahan covid-19, jelas Bupati, memang dibutuhkan gotong royong. Tanpa kebersamaan penanganan pandemi itu tidak akan cepat rampung. "Jadi, kita butuh kolaborasi pemerintah daerah dengan masyarakat untuk bersama memutus mata rantai persebaran covid-19,� tandasnya. (OL-15)
Sanggar memiliki peran strategis sebagai mitra pemerintah dalam pelestarian dan pengembangan seni budaya.
Program Karya Bakti Mandiri Klaten Bersinar (KBMKB) XXXII/2026 dilaksanakan di Desa Mlese, Kecamatan Cawas, Klaten. Kegiatan KBMKB dibuka oleh Bupati Hamenang Wajar Ismoyo.
Harga cabai rawit dan telur di Pasar Gedhe Klaten turun hari ini 13 Januari 2026. Cek daftar lengkap harga sembako terbaru jelang Ramadan.
Harga sejumlah komoditas pangan di Pasar Gedhe Klaten, Jawa Tengah, terpantau mulai stabil dan cenderung menurun, paling signifikan terjadi pada komoditas cabai dan telur ayam.
Penerima pupuk bersubsidi pada titik serah (PPTS) Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, menandatangani surat perjanjian jual beli (SPJB) pupuk bersubsidi tahun 2026.
Situasi arus lalu lintas dan mobilitas masyarakat di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, terpantau tertib, aman, dan kondusif selama liburan Natal dan Tahun Baru.
Cuaca ekstrem berpotensi merata di seluruh daerah di Jawa Tengah sehingga warga diminta untuk waspada terhadap dampak yang ditimbulkan.
Banjir bandang akibat hujan ekstrem di Purbalingga, Jawa Tengah, menewaskan satu warga, melukai satu lainnya, merusak ratusan rumah, dan memaksa ratusan orang mengungsi.
CUACA ekstrem masih terjadi puluhan daerah di Jawa Tengah Sabtu (24/1) mengakibatkan bencana hidrometeorologi.
Cuaca ekstrem kembali merata berpotensi di 33 daerah di Jawa Tengah Jumat (23/1), selain masih ada air laut pasang (rob), gelombang tinggi.
BMKG mengeluarkan peringatan dini status "Siaga" untuk wilayah pantura Jawa Tengah. Status ini merupakan level tertinggi yang berlaku mulai 21 hingga 31 Januari 2026.
BENCANA angin puting beliung menerjang wilayah Kecamatan Karangpandan, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, pada Rabu (21/1/2026) sore. Insiden ini mengakibatkan kerusakan parah.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved