Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
PROGRAM donor darah massal dalam jumlah besar menjadi yang pertama dilakukan oleh Palang Merah Indonesia (PMI) Jakarta Pusat. Kegiatan ini melibatkan 1.000 petugas penanganan prasarana dan sarana umum (PPSU) dan aparatur sipil negara (ASN).
"Ini bagus dalam rangka pemenuhan stok darah yang dibutuhkan di DKI Jakarta," kata Ketua PMI DKI Jakarta Rustam Effendi saat ditemui di lokasi donor darah di Kantor Wali Kota Jakarta Pusat, Selasa (28/5).
Ia menuturkan, kebutuhan darah di Jakarta mencapai 1.000 hingga 1.200 kantong. Dengan adanya kegiatan ini Rustam optimistis stok darah akan tetap terjaga. “Kami sendiri tidak memasang target untuk jenis golongan darah. Kami ambil semua. Kami tidak bisa mengarahkan khusus (golongan) A atau B atau yang lain karena semua akan dibutuhkan."
Baca juga : Duh, Stok Darah di PMI Bandung Menipis
Adapun hasil donor darah akan dilakukan pengecekan hingga nantinya bisa didistribusikan. Waktu yang diperlukan dari pengambilan darah hingga digunakan, yaitu 10-24 jam. "Nanti akan diproses juga. Jika ada darah yang berhubungan dengan penyakit akan dimusnahkan dan pendonornya akan diberitahu supaya bisa konsultasi kesehatan," ujarnya.
Di tempat yang sama, Asep Djuanda selaku Ketua PMI Jakarta Pusat menambahkan, guna mencapai 1.000 kantong darah dibutuhkan pendonor yang melebihi angka kebutuhan. “Kami bekerja sama dengan Suku Badan Kepegawaian Jakarta Pusat sehingga para ASN hingga PPSU dapat ambil bagian,” terang dia
Sementara itu, Sudiatno, salah seorang petugas PPSU mengaku senang bisa berpartisipasi. "Kalau saya donor darah sudah yang ke-48 kali. Kalau tidak donor badan justru terasa berat," tandasnya. (J-2)
Pernyataan itu juga menyampaikan bahwa KJRI Jeddah turut memfasilitasi pemulangan satu WNI dengan kondisi lumpuh akibat sakit ke Indonesia.
PENANGANAN bencana di Indonesia semakin membutuhkan kolaborasi lintas sektor, termasuk keterlibatan aktif dunia usaha bersama lembaga kemanusiaan.
BPJS Ketenagakerjaan hadir memberikan perlindungan penuh bagi PMI Sigit Aliyando yang mengalami kecelakaan di Korea Selatan, mulai dari perawatan hingga pemulangan ke Tanah Air.
PT Insani Baraperkasa bersama PT Resource Alam Indonesia (KKGI) menyalurkan bantuan kemanusiaan untuk penanganan bencana Sumatra.
Rayakan HUT ke-130, BRI hadir sebagai mitra setia Pekerja Migran Indonesia lewat promo remitansi US$1,30 dan layanan digital lintas 11 negara.
Menteri Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi Brian Yuliarto, menekankan bahwa pekerja migran Indonesia (PMI) bukan hanya tenaga kerja, melainkan juga duta bangsa.
Kehadiran aparat di lapangan bertujuan utama untuk memberikan pelayanan bagi massa aksi.
POLISI akan segera melakukan gelar perkara kasus kebakaran Terra Drone, di Kelurahan Cempaka Baru, Kecamatan Kemayoran, Jakarta Pusat, Selasa 9 Desember 2025.
RS Polri Kramat Jati, Jakarta Timur mengidentifikasi tujuh jenazah korban kebakaran Terra Drone, Kemayoran, Jakarta Pusat. Identifikasi itu berdasarkan pencocokan data antemortem.
Seluruh pelaku masih menjalani pemeriksaan intensif oleh Satuan Reserse Kriminal dan Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat
Barang bukti yang disita itu terdiri dari 12 kg sabu, sebuah truk pengangkut buah jeruk, dan dua jerigen warna biru.
WALI Kota Jakarta Pusat, Arifin, secara resmi menutup kegiatan Outfest 2025 yang diselenggarakan oleh Forum Alumni Sispala Jakarta (FASTA) di Senayan Park, Jakarta Pusat, Minggu (5/10).
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved