Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
PENJABAT (Pj) Gubernur Provinsi DKI Jakarta Heru Budi Hartono berziarah ke Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan dan TPU Karet Bivak, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Sabtu (17/6).
Heru beserta para pejabat di lingkungan Pemprov DKI Jakarta yang hadir mengikuti upacara penghormatan dan prosesi mengheningkan cipta. Prosesi itu diakhiri dengan peletakan karangan dan tabur bunga bagi para pahlawan dan tokoh bangsa di dua lokasi tersebut.
Heru menjelaskan, ziarah ke TMP Kalibata dan TPU Karet Bivak selain mendoakan para pahlawan dan tokoh bangsa juga dalam rangka memperingati HUT ke-496 Kota Jakarta.
Baca juga: Pemprov DKI Targetkan Penumpang Angkutan Umum Capai 4 Juta di 2025
Di TPU Karet Bivak, Heru menziarahi makam pahlawan asal Kota Jakarta yakni Ismail Marzuki dan M. Husni Thamrin. Kedua pahlawan tersebut memiliki jasa besar terhadap perkembangan Kota Jakarta khususnya di bidang seni.
“Hari ini Pemprov DKI Jakarta dan pejabat terkait melakukan prosesi dalam rangka memperingati HUT ke-496 Kota Jakarta, berziarah ke Taman Makam Pahlawan. Saya juga menyempatkan diri ke TPU Karet Bivak untuk menabur bunga dan berdoa untuk pahlawan yang telah membangun kota Jakarta ini yakni, Pak Husni Thamrin dan Ismail Marzuki,” ujar Heru.
Baca juga: Pesta Kembang Api Awali Kemeriahan Pembukaan Jakarta Fair 2023
Heru menyampaikan, ziarah ini untuk memberikan doa dan memberikan semangat bagi dirinya dan jajaran Pemprov DKI Jakarta untuk terus bekerja menuju kota yang lebih baik. Dirinya mengucapkan terima kasih atas perjuangan dan hasil karya para pahlawan maupun tokoh bangsa sehingga menorehkan sebuah sejarah yang memang harus diingat oleh para penerus.
“Dan kami sebagai para penerus akan meneruskan pemikiran-pemikiran beliau yang memang cocok untuk membangun Jakarta ke depan. Ini tentu menjadi semangat bagi pejabat Pemprov DKI Jakarta,” tandas Heru. (Z-3)
RIBUAN warga antusias memadati Taman Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, dalam perayaan malam puncak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-498 DKI Jakarta, Minggu (22/6).
Hal ini diungkapkan Ketua YLKI Niti Emiliana dalam keterangannya dalam upaya mendorong DKI Jakarta kota yang ramah bagi konsumen disabilitas.
“Kebijakan penetapan tarif Rp1 ini juga didukung dengan perpanjangan jam operasional di sejumlah rute, khususnya untuk mendukung mobilitas warga dalam perayaan malam puncak HUT Jakarta,”
Pemprov menyediakan ratusan kegiatan mulai dari festival seni, konser, pameran, hingga upacara kenegaraan yang melibatkan warga dari segala usia dan latar belakang
Pemprov DKI Jakarta berencana menggelar program pemutihan denda pajak pada perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-498 Jakarta yang akan mulai berlaku Juni hingga Agustus 2025
POLDA Metro Jaya mendukung rencana Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta terkait pemutihan pajak kendaraan dalam memperingati Hari Ulang Tahun Jakarta ke-498.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung berencana menambah fasilitas olahraga di berbagai ruang terbuka hijau (RTH) di Jakarta.
GUBERNUR DKI Jakarta Pramono Anung menyebut pemerintah provinsi DKI Jakarta bersama Forkopimda siap menyelenggarakan perayaan malam tahun baru 2026 di delapan titik
Besaran UMP itu akan mulai berlaku per 1 Januari 2026. UMP Jakarta 2025 atau sebelumnya sebesar Rp5.396.761 dan ada kenaikan sebesar 6,17 persen atau Rp333.115 dibanding tahun ini.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengaku, kenaikan nilai Upah Minimum Provinsi (UMP) Provinsi DKI Jakarta yang ia tetapkan tidak berada di luar jalur dari landasan regulasi pemerintah
GUBERNUR DKI Jakarta Pramono Anung memastikan penerapan work from anywhere (WFA) untuk aparatur sipil negara (ASN) DKI Jakarta tidak akan mengganggu pelayanan publik
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung akan melantik salah satu pejabat Pemprov DKI sebagai Wali Kota Jakarta Barat.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved