Headline
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.
KANTOR Kejaksaan Negeri (Kejari) Jakarta Pusat ditutup mulai Jumat (11/2) hingga Minggu (13/2). Ini dilakukan setelah 17 pegawai dinyatakan positif covid-19.
Kepala Kejari Jakarta Pusat Suprayoga membenarkan ada 17 pegawai yang dinyatakan positif covid-19. Hal itu diketahui setelah mereka menjalani pemeriksaan tes swab.
Suprayoga mengatakan pegawai yang positif covid-19 tidak ada yang memiliki gejala berat. Umumnya pegawai yang positif justru lebih banyak yang tidak bergejala dan gejala ringan.
"Petugas kami ada 17 yang positif covid-19 dan sedang isolasi mandiri (isoman) di rumah masing-masing," kata Suprayoga, saat diwawancarai, Kamis (10/2). Suprayoga menyatakan untuk mencegah penyebaran covid-19, kantor Kejari Jakarta Pusat ditutup sementara dan akan beroperasi pada Senin (14/1) atau Selasa (15/1).
Baca juga: Polisi Duga Pria di Pesanggrahan Tewas karena Dibunuh
Ia mengatakan sembari ditutup, pihaknya melakukan penyemperotan disinfektan. "Kami juga sudah lakukan penyemprotan cairan disinfektan di seluruh area lingkungan kejaksaan," ucapnya. (OL-14)
AKSI unjuk rasa tolak RUU ODOL yang berlangsung di kawasan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat (Jakpus), pada Rabu (2/7), berujung ditangkapnya enam orang.
KEGIATAN ekonomi seperti pengembangan properti, hingga penyelenggaraan pameran skala besar disebut membuat Kemayoran, Jakarta Pusat, menjadi kawasan dengan iklim investasi kondusif.
FR merupakan pelaku kambuhan yang sudah melakukan aksi jambret sebanyak empat kali di Jakarta.
Patroli akan terus digelar secara rutin, sebagai bentuk kehadiran polisi untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat.
Kelima pemuda terduga pelaku tawur bersenjata tajam diringkus oleh Tim Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Metro Jakarta Pusat di kawasan Jl. Bonang, Menteng, Jakarta Pusat.
pengamanan ini dilakukan oleh Tim Patroli Presisi Samapta dalam rangka patroli kewilayahan untuk mencegah aksi tawuran.
KETUA DPR RI Puan Maharani mengingatkan pemerintah agar mengambil langkah terukur dalam menyikapi tren peningkatan kasus Covid-19 di kawasan Asia, termasuk di Indonesia.
Sejulah atlet yang berkompetisi di Olimpiade Paris 2024 terjangkit Covid-19. Terbaru, perenang Inggris Adam Peaty dinyatakan positif setelah lima atlet polo air Australia.
Kadinkes Kota Depok Mary Liziawati mengatakan beberapa hari ini kasus covid-19 di Kota Depok terus mengalami lonjakan.
Direktur Pasca Sarjana Universitas Yarsi Prof Tjandra Yoga menilai seharusnya vaksin covid-19 harus tetap gratis.
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengonfirmasi dua pasien covid-19 varian omikron dengan subvarian JN.1 dan XBB.2.3.10.1 meninggal dunia.
JUMLAH total kasus covid-19 di Jawa Barat, saat ini mencapai 427 kasus. Daerah dengan penjangkitan tertinggi ialah Kota Depok dengan 66 kasus, dan Kota Bandung sebanyak 63 kasus.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved