Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
Ketua Umum Organda DKI Jakarta Safruhan Sinungan meminta agar Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memberikan insentif kepada pengusaha awak angkutan umum. Pasalnya, selama masa pandemi covid-19, pengusaha angkutan umum terutama angkutan orang sudah hampir 100% tidak beroperasi.
"Di awal-awal April, itu saya sampaikan ke media, kekuatan pengusaha angkutan umum cash flow-nya maksimal 2,5 bulan dari awal April. Jadi 2,5 bulan kira-kira di Juni akan colapse jika covid-19 tidak segera hilang dan berkepanjangan. Cash flow itu apa sih? Yakni kewajiban-kewajiban perusahaan, bayar gaji, dan kewajiban lain ke bank," kata Safruhan dalam diskusi daring Dewan Transportasi Kota Jakarta bertema 'Nasib Pengusaha Angkutan Umum dan Awak Angkutan Umum Pada Masa Pandemi Covid-19', Selasa (19/5).
Bentuk keringanan-keringanan itu yang dimaksudkan, antara lain adalah pembebasan pajak kendaraan bermotor (PKB) serta pajak-pajak lainnya.
"Insentif pembebasan PKB, kedua biaya-biaya retribusi perizinan termasuk biaya kir," ucap Safruhan.
Menurutnya, sangat penting untuk memberikan relaksasi kepada pengusaha angkutan umum. "Sebab moda transportasi merupakan urat nadi perekonomian," paparnya.
Jika nantinya pemerintah hendak melonggarkan PSBB secara bertahap, pemerintah memerlukan sektor transportasi untuk menggerakkan roda perekonomian.
"Perlu relaksasi atau satu stimulus. Pemerintah harus dapat berperan pada saat pandemi ini benar-benar hilang. Bagaimana membantu perusahaan angkutan umum bisa bangkit melakukan kegiatan usaha. Transportasi adalah urat nadi perekonomian, barang, orang dan lainnya. Kalau sampai nanti pemerintah tidak care untuk mengembalikan trasnportasi umum bergerak, laju perekonomian tidak akan bergerak, transportasi harus benar-benar bangkit," tegasnya.(OL-14)
Hingga akhir tahun 2025, penerimaan pajak baru mencapai 87,6% dari target Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025.
TARGET penerimaan pajak Indonesia pada 2026 sebesar Rp2.357,7 triliun, meningkat 13,5% dari tahun sebelumnya, dinilai sulit tercapai.
(KPK) menduga uang kasus suap pajak turut mengalir ke oknum di Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu).
Taxco Solution, perusahaan konsultan profesional di bidang pajak, akuntansi, kepabeanan, dan hukum, resmi memperluas jangkauan layanannya dengan membuka Kantor Cabang Palembang.
MENTERI Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menegaskan pemerintah akan mengambil langkah hukum tegas terhadap puluhan perusahaan baja yang diduga beroperasi secara ilegal di Indonesia.
Boyamin menilai kondisi ini juga membuktikan bahwa reformasi perpajakan yang selama ini digaungkan pemerintah gagal menyentuh akar persoalan dan lebih bersifat kosmetik.
Peniadaan kebijakan HBKB sementara tersebut telah sesuai dengan Pergub DKI Jakarta Nomor 12 Tahun 2016
DINAS Perhubungan DKI Jakarta menyiapkan rute khusus menuju lokasi debat ketiga pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta 2024.
DINAS Perhubungan DKI Jakarta membantah kabar yang menyebutkan mikrotrans dikenakan tarif perjalanan.
Aturan sistem jalan berbayar atau electronic road pricing (ERP) di Jakarta masuk dalam Rancangan Peraturan Daerah tentang Manajemen Kebutuhan Lalu Lintas.
VIDEO seorang pesepeda yang tengah melintas kawasan Sudirman, Jakarta Selatan, berdebat dengan seorang aparat kepolisian ramai di sosial media.
DINAS Perhubungan DKI Jakarta minta penyelenggara Jakarta Fair, Kemayoran dapat menertibkan parkir liar di kawasan Pekan Raya Jakarta (PRJ), Kemayoran atau Jakarta Fair Jakarta Pusat.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved