Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
PERDANA Menteri Israel, Benjamin Netanyahu, kembali menjadi sorotan setelah hadir di Pengadilan Distrik Tel Aviv pada Senin (1/12). Ini merupakan penampilan pertamanya di pengadilan sejak mengajukan pengampunan terkait dengan kasus korupsi yang lama membelitnya.
Sehari sebelum kehadirannya itu, Netanyahu secara resmi meminta pengampunan atas dakwaan korupsi yang menimpanya selama bertahun-tahun. Tindakannya tersebut segera memicu perpecahan besar di kalangan masyarakat Israel.
Permintaan pengampunan tersebut disambut dengan reaksi beragam. Sebagian masyarakat mendukung, namun kelompok oposisi menyatakan penolakan kecuali Netanyahu bersedia mengakui bersalah atas dakwaan yang ada dan mundur dari panggung politik.
Menurut laporan dari Channel 12, sidang Netanyahu dimulai pada hari Senin sesuai jadwal. Disebutkan pula bahwa para hakim tidak menyinggung permintaan grasi yang telah diajukan.
Lebih jauh diinformasikan bahwa Netanyahu meminta agar sidangnya ditunda hingga hari Selasa, dengan alasan "komitmen diplomatik dan keamanan." Permintaan penundaan ini akan dipertimbangkan oleh majelis hakim.
Benjamin Netanyahu menghadapi serangkaian dakwaan serius, termasuk korupsi, suap, dan pelanggaran kepercayaan dalam tiga kasus terpisah yang dikenal sebagai Kasus 1000, 2000, dan 4000. Jika terbukti bersalah, kasus-kasus ini berpotensi menyeretnya ke balik jeruji besi.
Hingga saat ini, Netanyahu terus membantah semua dakwaan yang ditujukan kepadanya. Berikut rincian singkat ketiga kasus korupsi utama yang melibatkan Netanyahu:
Ia menilai kondisi kemanusiaan menunjukkan perbaikan seiring derasnya bantuan yang mulai masuk ke wilayah konflik.
Pasukan Israel mulai merobohkan markas besar UNRWA di Yerusalem Timur. PBB menyebutnya sebagai pelanggaran hukum internasional yang belum pernah terjadi sebelumnya.
ORGANISASI nonpemerintah hak asasi manusia Arab mengajukan permohonan agar Inggris menjatuhkan sanksi terhadap Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu.
SETIDAKNYA 84 tahanan Palestina meninggal di penjara-penjara Israel sejak Oktober 2023 setelah mengalami penyiksaan sistematis.
EMIRAT Arab menjadi salah satu negara pertama yang secara terbuka berkomitmen pada Dewan Perdamaian Presiden Donald Trump pada Selasa (20/1).
ISRAEL memindahkan blok-blok yang seharusnya menandai garis kendali pascagencatan senjata lebih jauh ke dalam Jalur Gaza. Ini menimbulkan kebingungan di kalangan Palestina.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved