Headline
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.
TIM penyelamat kembali berhasil menarik keluar korban gempa Turki-Suriah dengan kondisi selamat. Padahal korban telah berada di balik reruntuhan selama 170 jam, sejak Senin (6/2).
“Penyelamatan ajaib lainnya datang saat tim menarik Erengul Onder, 60, dari reruntuhan setelah 166 jam di distrik Besni provinsi Adiyaman,” ungkap sebuah laporan.
Selain itu, seorang anak laki-laki berusia tujuh tahun dan Nafize Yilmaz yang berusia 62 tahun diselamatkan di Hatay setelah menghabiskan 163 jam di bawah reruntuhan.
Sementara jumlah korban tewas akibat gempa bumi telah mencapai 33 ribu orang. Gempa tersebut telah menewaskan sedikitnya 29.605 orang di Turki dan lebih dari 3.500 di Suriah.
Jumlah korban tewas di Suriah belum diperbarui selama dua hari. PBB mengatakan hingga 5,3 juta orang di Suriah mungkin kehilangan tempat tinggal setelah gempa bumi. Hampir 900 ribu orang sangat membutuhkan makanan panas di Turki dan Suriah.
Baca juga: Gempa Turki Timbulkan Pertanyaan tentang Standar Kualitas Bangunan
Di Suriah, bantuan dari daerah yang dikuasai pemerintah ke wilayah yang dikuasai pemberontak telah tertahan oleh masalah persetujuan dengan kelompok bersenjata Hay'et Tahrir al-Sham, menurut PBB.
Kepala Bantuan PBB Martin Griffith mengatakan dunia sejauh ini telah mengecewakan orang-orang di Suriah barat laut. Mereka yang selamat di sana benar merasa ditinggalkan dari bantuan.
Amerika Serikat telah meminta Dewan Keamanan PBB untuk mengesahkan pengiriman pasokan ke wilayah yang dikuasai pemberontak melalui lebih banyak penyeberangan perbatasan dari Turki. (Aljazeera/OL-5)
Buron paling dicari di Swedia, Ismail Abdo berhasil ditangkap di Turki.
TURKI menolak keras seruan politisi Israel dan kabinet Negeri Zionis itu untuk menganeksasi Tepi Barat Palestina.
Peran penting Turki dalam menjaga stabilitas kawasan, khususnya dalam menanggapi agresi Rusia di Ukraina dan upaya mencapai gencatan senjata.
PRESIDEN Rusia Vladimir Putin menyatakan kesiapan untuk melanjutkan putaran ketiga pembicaraan damai dengan Ukraina. Kemungkinan pertemuan digelar di Istanbul, Turki.
PRESIDEN Turki Recep Tayyip Erdogan mengapresiasi kesepakatan gencatan senjata antara Israel dan Iran yang dicapai melalui upaya Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump.
Senator Parlemen Turki, Av Serkan Bayram bersama delegasi berkunjung ke Kalimantan Tengah, Sabtu (14/6).
PEMERINTAH Suriah belum siap untuk berunding sampai pihak Israel memenuhi persyaratan Perjanjian Pelepasan 1974. Demikian dilaporkan saluran TV Suriah Al-Ikhbaria.
PEMERINTAH Israel menyatakan kesediaannya untuk menjajaki perdamaian dengan Suriah.
Presiden sementara Suriah Ahmad al-Sharaa dan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu sedang dipertimbangkan untuk bertemu di sela-sela Majelis Umum PBB yang akan datang di New York.
PARA pemimpin Iran menyadari bahwa mereka sendiri yang harus melawan AS dan Israel. Republik Islam itu tidak punya jaringan proksi dan sekutu di Timur Tengah dan sekitarnya.
KONFLIK Iran-Israel dapat berdampak sangat negatif terhadap Suriah jika terus meningkat.
TENTARA Israel menghadapi tantangan logistik dan mekanis yang semakin besar di tengah perang berkepanjangan di Jalur Gaza, Palestina.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved