Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
BMKG memperingatkan hujan lebat dan cuaca ekstrem di berbagai wilayah Indonesia pada Jumat, 31 Januari 2025. Sirkulasi siklonik di Samudra Hindia, Selatan Jawa, Perairan Kalimantan, dan Teluk Karpentaria meningkatkan curah hujan dan tinggi gelombang.
Konvergensi angin: Samudra Hindia, Selat Sunda, Laut Arafuru, Laut Cina Selatan.
Konfluensi angin: Perairan Lampung-Jawa Tengah, Laut Natuna Utara, Laut Timur-Arafuru.
Potensi hujan lebat: Sumatera, Jawa, Bali, Nusa Tenggara, Kalimantan, Maluku, Papua, Sulawesi.
Gelombang tinggi & angin kencang: Samudra Hindia, Laut Cina Selatan, Laut Jawa, Samudra Pasifik Timur.
Banjir rob: Pesisir Sumatera, Bangka Belitung, Jawa, NTB, Kalimantan, Maluku.
Sumatera: Berawan di Medan, Pekanbaru, Jambi. Hujan petir di Bandar Lampung.
Jawa: Hujan ringan di Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Yogyakarta.
Bali & Nusa Tenggara: Berawan di Denpasar, hujan petir di Kupang.
Kalimantan: Hujan ringan di Palangkaraya, hujan petir di Samarinda.
Sulawesi: Hujan ringan di Kendari, hujan lebat di Manado.
Indonesia Timur: Hujan ringan di Ambon, hujan petir di Ternate.
Update cuaca tersedia setiap 3 jam melalui aplikasi Info BMKG atau media sosial resminya.
Sumber: YouTube Info BMKG
SELURUH aktivitas kunjungan wisata di kawasan Taman Nasional Komodo, Nusa Tenggara Timur, resmi ditutup total hingga (27/1).
PT Kereta Api Indonesia (Persero) masih membatalkan sejumlah perjalanan kereta api di wilayah KAI Daerah Operasi (Daop) 5 Purwokerto.
Kereta api batal karena cuaca ekstrem dan banjir? Penumpang berhak refund penuh. Berikut panduan klaim refund tiket KAI dengan mudah.
PT Kereta Api Indonesia (Persero) membatalkan 16 perjalanan kereta api akibat dampak cuaca ekstrem dan banjir yang melanda sejumlah wilayah.
Sirkulasi siklonik yang sebelumnya terpantau di selatan Nusa Tenggara Barat sempat berkembang menjadi Bibit Siklon Tropis 96S.
CUACA ekstrem masih berpotensi di 20 daerah Selasa (20/1), hingga berdampak bencana hidrometeorologi.
Suhu udara rata-rata 11 hingga 32 derajat Celcius dengan kelembaban udara 56-99 persen dan angin bertiup dari Selatan hingga Barat dengan kecepatan 3 hingga 7 km per jam.
Di tengah kondisi cuaca ekstrem saat ini, modifikasi cuaca bukan lagi sekadar opsi tambahan, melainkan prioritas utama.
BMKG rilis peringatan dini cuaca Jakarta 20 Januari 2026. Seluruh wilayah diprediksi hujan merata, waspada potensi banjir dan kemacetan.
BMKG mendeteksi keberadaan Siklon Tropis Nokaen dan bibit siklon tropis 96s yang memicu peningkatan curah hujan serta gelombang laut tinggi dalam 24 jam ke depan.
Masyarakat diimbau waspada, terutama di wilayah Bogor yang diprediksi akan mengalami hujan lebat disertai potensi bencana hidrometeorologi.
Menunda membersihkan sepeda motor usai kehujanan dapat memicu timbulnya jamur hingga korosi pada bagian-bagian vital.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved