Headline
Karhutla berulang terjadi di area konsesi yang sama.
Karhutla berulang terjadi di area konsesi yang sama.
Angka penduduk miskin Maret 2025 adalah yang terendah sepanjang sejarah.
SEPANJANG periode 1 Januari-30 September 2023, Indonesia sudah dilanda lebih dari tiga ribu bencana alam. Di mana bencana yang paling banyak terjadi ialah hidrometeorologi, seperti banjir.
“Tercatat jumlah kejadian 3.028 bencana,” tulis data resmi Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Minggu (1/10).
Bencana terbanyak, yakni banjir dengan 890 kejadian. Kemudian cuaca ekstrem 858 kejadian, kebakaran hutan dan lahan (karhutla) 668 kejadian, tanah longsor 449 kejadian, dan kekeringan 114 kejadian.
Baca juga: 631 Karhutla Terjadi di Sepanjang Januari-September 2023
“Gelombang pasang dan abrasi 24 kejadian, gempa bumi 23 kejadian, dan erupsi gunung api dua kejadian,” tulis data BNPB.
Seluruh bencana mengakibatkan 203 orang meninggal. Sebanyak 5.257.786 orang menderita dan mengungsi, 5.553 orang luka-luka, dan 10 orang hilang.
Baca juga: TMC di Kalimantan Selatan Terkendala Angin
Bencana menyebabkan 24.972 rumah rusak. Terdiri dari 3.379 rumah rusak berat, 3.812 rumah rusak sedang, dan 17.781 rumah rusak ringan.
“Selanjutnya kerusakan terjadi di fasilitas pendidikan 344 unit, fasilitas peribadatan 314 unit, serta fasilitas kesehatan 52 unit," tulis data tersebut. (Z-3)
BNPB menerima laporan bahwa jumlah pelaku dari sebanyak 41 kasus kebakaran hutan dan lahan (Januari-Juli) yang ditangani Satgas Penanggulangan Karhutla Riau.
Langkah-langkah strategis pun langsung diambil untuk memadamkan api dan mencegah meluasnya kebakaran.
BNPB mengerahkan lima unit helikopter water bombing untuk memadamkan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Riau
BADAN Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) kembali melaksanakan operasi modifikasi cuaca (OMC), sebagai bentuk mitigasi sekaligus penanganan darurat karhutla Riau.
Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari, mengatakan bahwa gempa bumi dirasakan warga Kabupaten Probolinggo, Provinsi Jawa Timur pada Jumat (18/7).
SEJUMLAH pasal yang mengatur berbagai aspek terkait tembakau pada PP Nomor 28 Tahun 2024 menuai kritik. Aturan ini dinilai berdampak negatif terhadap industri dan petani dalam negeri,
TOPAN Wipha menyebabkan hujan deras dan banjir besar di Filipina pada akhir pekan lalu.
Ribuan jalan dan bangunan telah rusak dan terendam oleh banjir yang deras di Korea Selatan, dengan laporan kerusakan lahan pertanian dan kematian ternak yang meluas.
Penghargaan dari Bupati Sukabumi ini diberikan sebagai bentuk apresiasi atas upaya BWA bersama ratusan NGO dan relawan yang terlibat dalam aksi penanganan tanggap darurat bencana.
Sejumlah pemukiman warga terendam banjir akibat hujan lebat yang terjadi serta adanya tanggul yang jebol.
Korban bencana banjir dan tanah longsor yang terjadi di Desa Megamendung, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, menerima bantuan dari PT Pertamina Gas
Prakiraan BMKG potensi cuaca ekstrem dalam tiga hari ke depan berpotensi melandai di Jabodetabek. Tapi masih ada potensi angin kencang di Banten
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved