Headline
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.
ARAB Saudi telah mengumumkan pembukaan kembali pintu untuk muslim dunia menjalankan umrah mulai 30 Juli. Namun Riyadh menerapkan syarat yang dapat dilihat di https://haj.gov.sa/ar/InternalPages/Umrah.
“Musim umrah untuk jemaah di dalam dan di luar kerajaan dimulai pada 30 Juli,” ungkap Kementerian Haji dan Umrah.
Baca juga: Perpuhi Solo Protes Bandara Adi Soemarmo tidak Melayani Penerbangan Umrah
Kementerian itu juga mengatakan pemohon visa diharuskan telah menyelesaikan vaksinasi covid-19 yang disetujui oleh pemerintah Arab Saudi. Jemaah umrah perlu menunjukkan sertifikat vaksin yang dikeluarkan oleh otoritas resmi.
“Jemaah asing yang ingin melakukan ibadah umrah dan mengunjungi Masjid Nabawi dapat melihat persyaratan visa di laman https://haj.gov.sa/ar/InternalPages/Umrah. Sementara jemaah di dalam Arab Saudi dapat mengeluarkan izin umrah melalui aplikasi Eatmarna," tambah keterangan tersebut.
Kementerian Haji dan Umroh Arab Saudi menambahkan akan mengawasi ketat kesehatan jemaah umroh. Arab Saudi mengakhiri musim haji yang sukses, tanpa kecelakaan maupun klaster covid-19.(Saudi Press Agency/OL-5)
MENJELANG musim umrah 1447 Hijriah, Diar Al Manasik International menunjukkan keseriusannya dalam memperkuat posisi di pasar Indonesia dengan berpartisipasi aktif dalam ajang tahunan, The 15th Umrah, Hajj and International Tourism Fair 2025.
MENTERI Agama Nasaruddin Umar turut mendampingi Presiden Prabowo Subianto menjalankan ibadah umrah.
Post-Umrah/Hajj Syndrome merupakan kondisi transisi psikologis, emosional, dan spiritual yang dialami oleh sebagian jamaah setelah menunaikan ibadah besar.
BPKH menyambut baik langkah Kementerian Perhubungan menjadikan Bandara Internasional Taif sebagai jalur alternatif bagi jamaah haji dan umrah Indonesia.
Data dari Global Web Index menunjukkan bahwa lebih dari 1,8 juta orang Indonesia berencana melaksanakan Umrah dalam waktu dekat.
Calon jemaah haji Indonesia dan dunia yang ingin menunaikan ibadah haji jalur furoda tahun ini tampaknya harus gigit jari.
KEMENTERIAN Kesehatan (Kemenkes) dalam Surat Edaran mengenai kewaspadaan lonjakan covid-19 menyebut varian dominan yang beredar di Indonesia adalah MB.1.1.
DIREKTUR Pascasarjana Universitas YARSI dan professor di Griffith University, Tjandra Yoga Aditama, menanggapi perihal melonjaknya kasus covid-19 di Asia Tenggara seperti Thailand.
Sebanyak lebih dari 7 juta lansia sudah menerima vaksin covid-19 dosis ketiga atau booster hingga Minggu (7/1).
BIAYA vaksin covid-19 berbayar diatur di masing-masing fasilitas kesehatan. Kebijakan biaya mandiri vaksin covid-19 sama seperti aturan biaya vaksin influenza atau HPV.
Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Kurniasih Mufidayati memandang belum saatnya menerapkan kebijakan Covid-19 berbayar.
Kris Dayanti pun mengimbau kepada Kemenkes untuk menyampaikan rencana vaksinasi Covid-19 dengan jelas kepada masyarakat agar tidak terjadi kegaduhan.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved