Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
SAAT ini, investasi telah menjadi salah satu bagian penting bagi kalangan muda untuk menabung hingga menghasilkan uang. Reksa dana adalah salah satu contoh investasi yang digandrungi kalangan muda.
Reksa dana adalah wadah yang menghimpun dana dari masyarakat pemodal untuk kemudian diinvestasikan dalam portofolio efek oleh manajer investasi. Portofolio efek ini bisa terdiri dari saham, obligasi, pasar uang, atau kombinasi dari ketiganya.
Data dari KSEI menunjukan investor pasar modal di Indonesia didominasi oleh generasi milenial dan gen Z dengan usia 30 tahun ke bawah.
Baca juga : 5 Investasi untuk Pemula, Mulai Buka Tabungan Emas di BRImo
Kalangan muda tentu saja ingin melakukan investasi pada reksa dana karena dianggap lebih mudah dan menguntungkan, Investasi mudah dan aman dalam reksa dana tentu saja harus diperhatikan tata cara yang baik, agar tidak merugi.
Pilih platform investasi
Mulailah dengan memilih platform investasi atau perusahaan manajer investasi yang terpercaya.
Baca juga : Selain Potensi Keuntungan dan Risiko, Keamanan jadi Aspek Penting dalam Investasi
Kenali tujuan investasi
Tentukan tujuan investasi, apakah untuk jangka pendek, menengah, atau panjang. hal ini akan membantu memilih jenis reksa dana yang sesuai.
Lakukan riset
Baca juga : Market Outlook 2nd Half 2024 Jadi Bekal untuk Kenali Strategi Investasi
Pahami risiko dan potensi imbal hasil yang ditawarkan.
Mulai Investasi
Dengan memantau perkembangan reksa dana secara berkala dapat mengurangi potensi rugi dalam reksa dana.
Baca juga : BRIF Bagikan Dividen Bulanan, Simak Mekanismenya
Ayofest merupakan salah satu contoh investasi reksa dana yang dianggap mudah dan aman. Ayofest sendiri telah mendapatkan lisensi dari OJK (Otoritas Jasa Keuangan) sedari 2023 dengan begitu Ayofest semakin diyakini bisa menjadi pangkal bagi para investor muda.
Ayofest adalah sebuah platform investasi digital yang dirancang untuk investor berjiwa muda.
“Dominasi jumlah investor muda yang terus meningkat setiap tahunnya menunjukan antusiasme generasi muda yang menyadari pentingnya investasi sejak dini. Menangkap Fenomena tersebut, Ayofest berkomitmen untuk membantu investor muda dalam melakukan investasi, mulai dari investasi reksa dana secara mudah dan aman,” ujar Direktur Ayofest Sonny Afriansyah. (Z-1)
DI tengah dinamika pasar global dan domestik yang tidak menentu, investor dihadapkan pada tantangan untuk menjaga keseimbangan antara risiko dan peluang.
OJK bersama PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) resmi mengintegrasikan sistem perizinan dan pendaftaran reksa dana untuk meningkatkan efisiensi administrasi di pasar modal.
Indonesia berada di ambang peluncuran instrumen investasi syariah baru yang diprediksi mengubah lanskap ekosistem emas nasional: Reksa Dana Bursa (RDB) Emas Syariah perdana.
STAR Asset Management (STAR AM) resmi menandatangani perjanjian kerja sama dengan Bank Sinarmas terkait penyediaan fasilitas kredit bagi produk Reksa Dana STAR Stable Income Fund.
IIM terus memperluas cakupan dan pendalaman manfaat program Corporate Social Responsibility (CSR) dengan dampak sosial berkelanjutan.
Pergeseran Perspektif Gen Z Pengaruhi Keputusan Berinvestasi
Gaya hidup anak muda dalam mengonsumsi komoditas harian seperti kopi, teh, cokelat, dan produk kelapa sawit memiliki dampak signifikan terhadap keberlanjutan lingkungan dan sosial.
Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto, memulai pagi di kawasan CPI Makassar, Selasa (25/11), dengan berolahraga bersama warga dan komunitas lari setempat
Dari rangkaian dialog dan forum terbuka yang ia pimpin, lahir tiga aspirasi utama dari anak muda daerah.
Bobibos telah melalui tahap uji sertifikasi dari lembaga resmi di bawah Kementerian ESDM.
Tiga masalah otot yang mesti diperhatikan anak muda, yaitu kelainan tulang belakang, sakit pinggang, dan kondisi nyeri serta kaku pada bahu.
Terdapat puluhan permohonan uji materiil dan formil undang-undang (UU) yang diajukan oleh mahasiswa, baik secara individu maupun melalui organisasi kampus.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved